Lafadz doa bangun tidur sebelum subuh:
"اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِيْ عَافَانِيْ فِيْ جَسَدِيْ، وَرَدَّ عَلَيَّ رُوْحِيْ، وَأَذِنَ لِيْ بِذِكْرِهِ"
Alhamdulillahilladzi afaaniy fii jasadiy, wa rodda alayya ruhiy, wa adina lii bi dzikrih.
Artinya, "Segala puji bagi Allah yang telah memberikan kesehatan pada jasadku dan telah mengembalikan ruhku serta mengizinkanku untuk berdzikir kepada-Nya."
Baca Juga:Doa Sebelum Masuk Kamar Mandi Beserta 6 Adabnya
Kedua doa ini merupakan cara indah untuk memulai hari dengan mengingat kebesaran dan rahmat Allah SWT. Dengan mempraktikkan doa bangun tidur ini, kita tidak hanya mengawali hari dengan syukur, tetapi juga mengisi hari dengan energi positif dan perlindungan dari Allah SWT.
Kontributor : Elizabeth Yati