"Oleh karena itu, Pemerintah Kabupaten Malang tentunya siap untuk mendukung percepatan pembangunan lima DPSP, dan dua KSPN melalui program, pada 23 kementerian atau lembaga," tambahnya.
Kelembagaan BOP Bromo Tengger Semeru diketuai Gubernur Jawa Timur, sedangkan wakilnya adalah Bupati Malang, Bupati Probolinggo dan Bupati Pasuruan, dan di bawahnya adalah staf dari kementerian.
Proyek tersebut akan dijalankan setelah menunggu Peraturan Pemerintah dan Instruksi Presiden dari Presiden Joko Widodo, termasuk besaran anggarannya. (Antara)
Baca Juga:Bromo Dibuka Bertahap, 6 Spot Kece Ini Sudah Bisa Dikunjungi Lho