Scroll untuk membaca artikel
Bernadette Sariyem
Jum'at, 17 Januari 2025 | 18:09 WIB
Ilustrasi investasi. [Ist]

Di antara berbagai sektor investasi, makanan dan minuman (mamin) menjadi sektor paling dominan, menyumbang hingga 55 persen dari total investasi.

"UMKM di bidang makanan dan minuman, restoran, kedai makanan, kafe, hingga katering mendominasi," ungkap Arif.

Dengan capaian ini, Kota Malang menunjukkan daya tariknya sebagai pusat investasi, khususnya di sektor kuliner dan pariwisata.

Arif berharap pencapaian ini terus mendorong kepercayaan investor untuk menanamkan modal di Kota Malang.

Baca Juga: PBB-P2 Kota Batu Turun 30 Persen, Warga Lega

"Kami ingin memastikan Kota Malang tetap menjadi destinasi investasi yang menarik dan ramah bagi pelaku usaha," pungkasnya.

Kontributor : Elizabeth Yati

Load More