SuaraMalang.id - Vaksinasi menjadi prioritas utama penanganan pandemi Covid-19. Alhasil sejumlah daerah berlomba-lomba melakukan percepatan layanan vaksin Covid-19.
Harapannya dapat segera tercapai herd immunity atau kekebalan komunal.
Berikut beberapa informasi jadwal dan lokasi vaksinasi di Malang. Ayo buruan daftar, sebelum kehabisan kuota.
1. Vaksinasi di RS Sumber Sentosa
Baca Juga:Tok! Harga Tes Antigen di Kabupaten Malang Sebesar Rp 50 Ribu
Vaksinasi ini untuk masyarakat (dosis 1) dan juga untuk Tenaga Medis (dosis 3)
Berusia 18 tahun ke atas
Jenis vaksin: Moderna
Ketentuan:
1. Usia 18 tahun ke atas
2. Belum pernah menerima vaksin Covid-19 dosis 1 dan 2 sebelumnya
3. Tidak terdaftar pada vaksin gotong royong
Baca Juga:Vaksinasi Ibu Hamil di Malang, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini
4. Lebih dari 3 bulan sejak dinyatakan pulih atau negative, jika merupakan penyintas Covid-19