SuaraMalang.id - Kekalahan 2-3 dari Persebaya Surabaya pada pekan ke-13 BRI Liga 1 2024/2025 tak membuat semangat Arema FC padam.
Tim Singo Edan berbesar hati menerima hasil tersebut dan kini mengalihkan fokus ke pertandingan selanjutnya melawan Persis Solo pada Kamis (12/12) mendatang di Stadion Soepriadi, Kota Blitar.
Bek kiri Arema FC, Iksan Lestaluhu, menyampaikan bahwa seluruh pemain sudah berjuang keras untuk meraih kemenangan di kandang Persebaya. Namun, mereka harus menerima kenyataan pahit bahwa hasil tersebut belum berpihak pada tim.
“Kami semua pemain sudah berusaha dan bekerja keras agar meraih tiga poin di kandang Persebaya. Tapi hasilnya masih belum terwujud. Semua tahu bagaimana tim di pertandingan,” ujar Iksan.
Baca Juga: Singo Edan Bertekad Bangkit! Incar 3 Poin Lawan Persis Solo di Kandang
Fokus Persiapan Lawan Persis Solo
Setelah kekalahan tersebut, Iksan menegaskan bahwa tim harus segera move on dan bersiap menghadapi laga berikutnya melawan Persis Solo. Ia optimis Arema bisa meraih kemenangan di kandang sendiri dan menebus kekalahan yang terjadi di Surabaya.
“Selanjutnya, kami harus segera bersiap mengganti kegagalan ini. Kami akan meraih kemenangan dalam laga di kandang sendiri di Blitar, ketika lawan Persis Solo,” tambahnya.
Permintaan Maaf kepada Aremania
Iksan juga menyampaikan permohonan maaf kepada Aremania, pendukung setia Arema FC, yang telah memberikan dukungan penuh, bahkan sejak sesi latihan terakhir sebelum bertolak ke Surabaya.
Baca Juga: Singo Edan Takluk Tipis, Joel Cornelli: Kami Tidak Menyerah!
Dukungan luar biasa ini sempat meningkatkan semangat tim, meski akhirnya hasil di lapangan tidak sesuai harapan.
Berita Terkait
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Rayhan Hanan Buka-bukaan Soal PR Besar Persija Jakarta, Optimis Bangkit?
-
BRI Liga 1: Imbangi Persija, Misi Persebaya Surabaya Masih Belum Tuntas?
-
Hattrick Lawan Persis Solo, 3 Pemain Timnas Indonesia yang Posisinya Bisa Digantikan Yakob Sayuri
-
Performa Gemilang Rayhan Hannan, Kode Keras untuk Gerald Vanenburg?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa