MacBook Pro M2 dibekali dengan fitur konektivitas yang lengkap, mengusung jumlah port yang lebih banyak serta varian Wi-Fi dan Bluetooth dengan versi lebih tinggi.
Selain itu, Apple membekali laptop ini dengan speaker dan mikrofon yang menakjubkan. Kualitas suara yang dihasilkan pun juga menjadi salah satu yang terbaik pada laptop.
Laptop ini menggunakan 6 stereo speaker yang dikemas dengan 4 buah woofer force-cancelling, memproduksikan frekuensi rendah untuk kualitas suara bass yang baik sekaligus menjadikan suara yang keluar lebih terdengar dinamis.
7. Harga
Berikut harga MacBook Pro M2:
- MacBook Pro M2 256 GB – Rp 21.999.000
- MacBook Pro M2 521 GB – Rp 25.999.000
Untuk mendapatkan produk di atas, anda bisa membeli di Blibli. Ada banyak keuntungan yang bisa anda dapatkan dengan berbelanja di Blibli.com. Selain harganya yang lebih murah, ongkos kirimnya juga gratis.