Hujan Deras Disertai Angin dan Petir Bakal Landa Malang Raya Hari Ini

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meramalkan hujan angin disertai petir bakal melanda wilayah Malang Raya dan sekitarnya.

Muhammad Taufiq
Selasa, 04 Januari 2022 | 10:00 WIB
Hujan Deras Disertai Angin dan Petir Bakal Landa Malang Raya Hari Ini
ILUSTRASI Hujan petir. [Antara]

SuaraMalang.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meramalkan hujan angin disertai petir bakal melanda wilayah Malang Raya dan sekitarnya.

Hujan deras ini diprediksi bakal terjadi pada siang hingga sore hari, Selasa (04/01/2022). Selain kawasan Malang Raya, hujan juga akan mengguyur wilayah Lumajang, Jember dan Banyuwangi.

Sementara itu di Bali, potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang berdurasi singkat di Bali bagian tengah dan timur serta potensi tinggi gelombang laut yang dapat mencapai 2 meter atau lebih di Samudra Hindia Selatan Bali.

Informasi peringatan dini ini seperti disampaikan dalam laman www.bmkg.go.id, di Jakarta, Senin (03/01/2022) malam. Hujan akan mengguyur hampir merata di wilayah Indonesia.

Baca Juga:Prakiraan Cuaca Sumsel 4 Januari 2021, Wilayah Ini Bakal Hujan Disertai Petir

Mulai dari wilayah barat, Aceh, Riau, Sumatera, Jambi, Bengkulu, Lampung. Kemudian Jawa Barat, Jawa Timur, Bali, Kalimantan, Gorontalo, Maluku, Sulawesi, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Papua, dan Papua Barat.

Di Aceh, BMKG memprakirakan hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang berpotensi terjadi di wilayah Gayo Lues, Aceh Timur, Lhokseumawe, Bireuen, Aceh Utara, Langsa, Aceh Tamiang, Aceh Tenggara, dan sekitarnya.

Untuk Riau hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang berpotensi terjadi di sebagian wilayah Kabupaten Rokan Hilir, Kota Dumai dan Kabupaten Bengkalis pada sore atau malam dan dini hari.

Di Sumatera Utara, hujan sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang berpotensi terjadi di sebagian wilayah pantai timur, lereng timur, pegunungan dan pantai barat yang dapat mengakibatkan banjir, dan longsor.

Di Sumatera Selatan potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai petir/kilat dan angin kencang berdurasi singkat pada siang-sore hari di wilayah OKU, OKU Timur, OKU Selatan, Ogan Ilir, Muara Enim, Prabumulih, PALI, Lahat, Pagaralam, Empat Lawang, Musi Rawas, Musi Rawas Utara dan Musi Banyuasin.

Baca Juga:Hati-hati! Hujan Disertai Petir Masih Akan Melanda Sejumlah Wilayah Nusantara

Sedangkan pada malam hingga dini hari berpotensi terjadi di wilayah OKI, Ogan Ilir, Muara Enim, Prabumulih, PALI, Lubuklinggau, Musi Rawas, Musi Rawas Utara, Musi Banyuasin, Banyuasin dan Palembang.

News

Terkini

Aliran air yang cukup deras mencapai jalur penyeberangan Tol Cikali, Curah Kobokan, Lumajang, Jawa Timur.

News | 07:49 WIB

Gunung Semeru masih aktiv pasca-erupsi beberapa waktu lalu. Demikian pantauan Petugas Pos Pengamatan Gunung Api (PPGA) Semeru.

News | 10:41 WIB

Satu demi satu fakta baru terungkap dalam kasus dugaan penipuan investasi robot trading Auto Trade Gold (ATG). Dalam kasus ini, polisi menetapkan Raymond jadi tersangka.

News | 10:05 WIB

Vonis bagi para terdakwa kasus Tragedi Kanjuruhan Malang sudah digelar kemarin. Para terdakwa itu divonis beragam dan ringan.

News | 17:31 WIB

Badan Meterologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat getaran gempa berkekuatan 5,6 mengguncang wilayah Jember Jawa Timur siang tadi, Kamis (16/03/2023) pukul 12.22 WIB.

News | 16:46 WIB

Ratusan mahasiswa yang tergabung dari berbagai unsur menggelar unjuk rasa di depan Balai Kota Malang, Kamis (16/3/2023).

News | 16:14 WIB

Kisah haru meliputi keluarga Hernik Martika S (54) di Kota Malang Jawa Timur. Mereka bahagia bukan kepalang setelah anggota keluarganya itu pulang setelah 37 tahun hilang.

News | 11:23 WIB

Sejumlah saksi diperiksa oleh kepolisian dalam kasus penipuan investasi robot trading ATG dengan tersangka Wahyu Kenzo. Kasus ini menggegerkan publik beberapa hari belakangan.

News | 09:14 WIB

Sebuah video yang memperlihatkan seorang anak yang sedang meronta kesakitan di rumah sakit, beredar di media sosial.

News | 10:16 WIB

Dukungan untuk bos Robot Trading ATG Wahyu Kenzo dalam bentuk karangan bunga berjejer di Monumen Tugu Kota Malang, Jawa Timur, Senin (13/3/2023).

News | 08:47 WIB

Nama Wahyu Kenzo segera menjadi sorotan publik beberapa hari belakangan ini. Pria yang dijuluki crazy rich Surabaya itu ditetapkan sebagai tersangka penipuan robot trading

News | 08:56 WIB

Media sosial dihebohkan dengan beredarnya surat penolakan pembangunan Gereja Kristen Jawi Wetan (GKJW) yang berlokasi di Desa Sumberejo, Kecamatan Gedangan, Kabupaten Malang.

News | 08:34 WIB

Sejumlah karangan bunga dari korban penipuan robot trading Auto Trade Gold (ATG) Wahyu Kenzo memenuhi halaman Mapolresta Malang Kota, Kamis (9/3/2023).

News | 21:16 WIB

Baru-baru ini sebuah video viral di kalangan warga Malang Jawa Timur ( Jatim ). Kontennya tentang sapi yang melahirkan pedet (anakan sapi) berkepala dua.

News | 10:33 WIB

Kapolres Malang Kota Kombes Polisi Budi Hemanto menerangkan kasus ini bermula ketika salah satu anggota robot trading berinisial MY.

News | 18:22 WIB
Tampilkan lebih banyak