Gelar Pahlawan untuk Simon Kjaer dan Tim Medis Berkat Aksi Heroik Penyelamatan Eriksen

Penghargaan tersebut dianugerahkan lantaran kontribusi penting mereka saat insiden serangan jantung Eriksen dalam pertandingan Denmark vs Finlandia di Stadion Parken,

Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Rabu, 25 Agustus 2021 | 07:30 WIB
Gelar Pahlawan untuk Simon Kjaer dan Tim Medis Berkat Aksi Heroik Penyelamatan Eriksen
Kapten Timnas Denmark, Simon Kjaer (kanan) tampil pada laga perempatfinal Euro 2020 kontra Republik Ceko di Azerbaijan, Minggu (4/7/2021) dini hari WIB. [OZAN KOSE / POOL / AFP]

"Juga terima kasih banyak kepada kawan dan kapten saya, Simon, beserta semua rekan-rekan di timnas Denmark atas dukungan kalian, baik pada 12 Juni maupun hingga kini,".

"Terima kasih juga untuk para suporter yang tak henti-hentinya menyampaikan pesan untuk saya dan keluarga. Itu semua sangat berarti dan memberi kami kekuatan. Terima kasih," tutupnya.

Berikut adalah daftar lengkap para penerima Anugerah Presiden UEFA 2021:

Tim medis lapangan: Mogens Kreutzfeldt (kepala petugas medis), Frederik Flensted (manajer medis stadion), Anders Boesen (dokter darurat tepi lapangan) & Peder Ersgaard (paramedis)

Baca Juga:Gadis Kecil Berusia 9 Tahun Akan Jalani Operasi Jantung, Christian Eriksen Beri Semangat

Petugas Medis UEFA: Jens Kleinefeld & Valentin Velikov

Timnas Denmark: Morten Skjoldager (fisioterapis pendamping dokter tim), Morten Boesen (dokter tim) & Simon Kjaer (kapten). (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini