Ia menyampaikan, sebelum meninggal kondisi santriwati tersebut mengalami sakit dan dibawa ke RSUD Waluyo Jati. Setelah dirawat selama tiga hari dinyatakan positif covid-19. Namun, Pihaknya tidak mengetahui secara pasti apakah memiliki penyakit bawaan (komorbid) atau tidak.
Aparat Gagalkan Warga Mau Rebut dan Buka Peti Jenazah Pasien Covid-19 di Probolinggo
Pasien meninggal dinyatakan positif Covid-19 setelah sebelumnya mendapatkan perawatan di RSUD Waluyo Jati Kraksaan, Kabupaten Probolinggo
Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Selasa, 27 Juli 2021 | 12:25 WIB

BERITA TERKAIT
Wisata Rasa Probolinggo, Ini 13 Kuliner Khas yang Wajib Ada di Bucket List Liburanmu
15 April 2025 | 13:26 WIB WIBREKOMENDASI
News
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
17 April 2025 | 12:32 WIB WIBTerkini