SuaraMalang.id - Meningkatnya kunjungan wisatawan ke Kota Batu selama libur Natal dan Tahun Baru menjadi momen yang menguntungkan bagi pelaku bisnis pariwisata, terutama penyedia akomodasi.
Namun, situasi ini juga dimanfaatkan oleh oknum tidak bertanggung jawab untuk melakukan penipuan, terutama melalui modus persewaan villa.
Kapolres Batu, AKBP Andi Yudha Pranata, mengimbau masyarakat dan wisatawan untuk lebih berhati-hati saat melakukan transaksi sewa villa, terutama melalui media sosial.
"Banyak modus penipuan dengan meminta uang muka atau pembayaran penuh untuk villa yang sebenarnya tidak ada. Kami meminta wisatawan agar lebih teliti dan berhati-hati," ujar Andi, Rabu (18/12/2024).
Baca Juga: Parkir Gratis di Kayutangan Heritage Selama Libur Natal
Kapolres Batu memberikan beberapa tips untuk menghindari penipuan saat menyewa villa:
Cek Ulasan dan Testimoni
Pastikan untuk memeriksa ulasan dari tamu sebelumnya. Jika villa atau penyedia jasa tidak memiliki ulasan yang jelas, hal ini bisa menjadi tanda peringatan.
Verifikasi Akun Penyedia
Periksa akun media sosial atau platform penyedia villa. Akun resmi biasanya memiliki informasi kontak yang jelas dan dapat diverifikasi.
Baca Juga: Warung Ambruk Diterjang Hujan Deras di Kota Batu, Akses Jalan Tertutup Longsor
Gunakan Platform Resmi
Berita Terkait
-
Dedi Mulyadi Larang Warga Jakarta Bangun Vila di Puncak, Begini Respons Pramono
-
Mengobati Rindu Berendam Air Hangat di Pemandian Air Panas Cangar Kota Batu
-
Panduan Memilih Villa yang Tepat untuk Investasi di Bali
-
Bus Maut di Kota Batu Terekam Kamera HP, Bunyikan Klakson Panjang
-
Driver Ini Jadi Korban MD Bus Maut di Kota Batu, Netizen Nangis Lihat Aplikasinya
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Atas Prestasi Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
Petasan Lukai Pemiliknya di Malang, Korban Sampai Harus Dioperasi
-
Bos BRI: Keamanan dan Kenyamanan Nasabah Jadi Prioritas Utama
-
Volume Kendaraan di Tol Singosari Meningkat, Ini Tips Berkendara Aman yang Harus Dilakukan
-
Program BRI Menanam "Grow & Green Diwujudkan di Gili Trawangan, Gili Air, dan Gili Meno