SuaraMalang.id - Sebuah video rekaman CCTV yang memperlihatkan seorang pria sedang buang air besar (BAB) di tempat wudhu masjid, viral di media sosial.
Diketahui, peristiwa itu terjadi di Masjid Nurul Amin Ngadina Tumina, Ambulu, Jember, Jawa Timur, Minggu (31/7/2022).
Video itu kemudian dibagikan oleh akun instagram @terangmedia.
Dalam video tampak seorang pria mengenakan kaos berwarna maroon dan celana pendek biru tengah berada di area kamar mandi sebuah masjid.
Baca Juga: Polisi Memeriksa 10 Orang Saksi Kasus Korupsi Honor Petugas Pemakaman Jenazah Covid-19 di Jember
Ia terlihat beberapa kali mengecek kamar mandi. Namun sepertinya kamar mandi sedang terkunci.
Pria tersebut kemudian terlihat berdiri di dekat tempat wudhu.
Tak lama kemudian ia tampak membuka celana. Tak disangka, ia justru duduk di plang besi tempat wudhu seperti orang sedang buang air.
Pria itu tampak duduk disitu cukup lama dengan wajah yang cukup tenang.
Bahkan ia juga sempat melihat ke bawah.
Baca Juga: Citayam Fashion Week Menular ke Jember, Sulap Lahan Parkir Jadi Panggung Catwalk
Belum diketahui identitas dari pria tersebut. Pihak pengelola masjid pun tengah mencari keberadaannya.
Unggahan tersebut pun ramai komentar dari warganet.
"astaghfirullah," ucap abdul***
"pinteran kucingku si keyli," kata hasan***
"sepertinya sudah tak tertahankan lagi terus pintu wc terkunci," kata awan***
"sudah kebelet eh terkunci lagi, akhlaknya," imbuh haryd***
"kalaupun ketangkap, paling ending disebut odgj," ujar edi***
"paling-paling pas ditangkap dibilang orang gila," imbuh david***
"astaghfirullah sampai segitunya di masjid, jelas hilang adab akhlak ga punya imam, semoga lekas dapat balasannya," ujar r_d***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Demi Masa Depan Sehat, Siswa Wajib Punya Akses Toilet Bersih di Sekolah
-
Ivar Jenner Dapat Suntikan Semangat, Rombongan Keluarga Besar dari Jember Datang ke Stadion GBK
-
Stasiun Balung, Jejak Warisan Kolonial yang Pernah Ramai Kini Terbengkalai
-
Dokter Peringatkan: Hentikan Kebiasaan Main HP di Toilet, Bahayanya Nggak Main-main!
-
Mengenal Pegon, Kendaraan Tradisional Mirip Pedati yang Ada di Ambulu Jember
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Selebgram Blitar Ditangkap Polisi, Promosi Judi Online di Medsos
-
Tragis! Pemotor CBR 250 Tewas Tertabrak Truk di Simpang Tiga Blimbing
-
Malang Tempo Dulu Bakal 'Comeback'? Ini Janji Calon Wali Kota Wahyu Hidayat
-
Heboh! Banner Satire 'Pilih Saya Residivis' Gegerkan Pilkada Kota Malang
-
Gerebek Kontrakan di Lawang, Polisi Sita 65 Paket Sabu Siap Edar