SuaraMalang.id - Warga Desa Sukamaju Kecamatan Srono Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur ( Jatim ) digegerkan dengan keberadaan mobil misterius di tepi sawah.
Mobil putih merek Toyota Calya ini ditemukan tidak ada pemiliknya, Jumat (11/02/2022). Mobil dengan nomor polisi P 1973 WO itu salah satu rodanya terperosok ke parit sawah.
Kapolsek Srono AKP Junaidi segera merespons peristiwa itu. Ia mengatakan, kepolisian langsung turun tangan menyelidiki mobil misterius tersebut.
"Saat ditemukan warga, sopir mobil tidak ada di TKP. Ini yang membuat heran masyarakat sekitar," katanya seperti dikutip dari suaraindonesia.co.id jejaring media suara.com.
Petugas kepolisian bersama warga langsung melakukan evakuasi, sebab mobil itu menutup akses jalan petani yang hendak berangkat menuju sawah.
Hingga kini kepolisian sedang melakukan penelusuran. Apakah mobil itu hasil dari kejahatan atau hanya terperosok saja.
"Kita masih melakukan penyelidikan mengapa mobil itu sampai ada di TKP," kata Junaidi menegaskan.
Berita Terkait
-
Pria Banyuwangi Ini Dilaporkan Telah Gelapkan Uang Beasiswa Pelajar Indonesia ke China
-
Sapi Jantan Mengamuk di Banyuwangi, Loncat Berlarian Bikin Panik Warga, Tenang Setelah Dibawakan Sapi Betina
-
Dugaan Penyelundupan Pupuk Bersubsidi di Banyuwangi, Aktivis Sebut Ulah Mafia
-
Muhammad Fajri Melamun hingga Tercebur Sumur, Ayahnya Mau Bantu Malah Ikut Terjebak
-
SMAN 1 Genteng Banyuwangi Hentikan PTM Akibat Siswa Positif Covid-19
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Gunung Semeru Erupsi 4 Kali, Status Siaga dan Ancaman Awan Panas Mengintai!
-
Arema FC vs Persik Kediri Jadi Laga Penentuan, Marcos Santos: Harus Menang!
-
Kasus Super Flu Kota Malang Diklaim Terkendali, Seluruh Pasien Sembuh!
-
Wakil Wali Kota Batu Bongkar Teknik Rahasia Komunikasi Politik Dasco
-
Malang Target 3,4 Juta Kunjungan Wisata Selama 2026, Ini Alasannya