SuaraMalang.id - Warga di kawasan Pasar Hewan Kecamatan Rogojampi Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur dibuat gempar dengan ulah seekor sapi, Rabu (09/02/2022).
Sapi di pasar hewan tersebut tiba-tiba saja melompat lalu berlarian di jalanan dan membuat warga kalang kabut. Sapi juga berlarian di jalan protokol.
Sampai akhirnya si sapi masuk ke sebuah toko roti sampai membuat seiisi toko panik. Peristiwa ini sontak membuat warga panik dan khawatir. Karena, sapi ini cukup beringas.
Bahkan salah seorang yang berusaha menangkapnya sempat terseret karena kuatnya. Sejumlah warga cukup lama berusaha menangkapnya kembali. Bahkan, kondisi ini membuat sapi panik.
Sapi berhasil keluar toko usai sejumlah warga membawakan sapi betina ke lokasi. Harapannya dapat merangsang si sapi untuk kembali.
Benar saja, setelah sampai satu jam lebih akhirnya sapi jantan tersebut berhasil dievakuasi. Beruntung tidak ada korban dalam kejadian ini.
"Sapi-sapi itu awalnya di atas mobil pikap hendak diturunkan oleh pemiliknya. Namun tiba-tiba sapi itu loncat turun dari mobil," kata Kanit Lantas Polsek Rogojampi Ipda Suharto seperti dikutip dari beritajatim.com jejaring media suara.com.
Berita Terkait
-
Dugaan Penyelundupan Pupuk Bersubsidi di Banyuwangi, Aktivis Sebut Ulah Mafia
-
Muhammad Fajri Melamun hingga Tercebur Sumur, Ayahnya Mau Bantu Malah Ikut Terjebak
-
SMAN 1 Genteng Banyuwangi Hentikan PTM Akibat Siswa Positif Covid-19
-
Viral Seekor Sapi Lepas dan Mengamuk hingga Masuk Toko Roti, Warganet: Mau Beli Oleh-oleh Buat Emak
-
Pemkab Banyuwangi Kirim 20 Sampel Pasien Covid-19 untuk Deteksi Varian Omicron
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Akses Jalan Malang-Lumajang Ditutup Usai Erupsi Gunung Semeru, Ini Penjelasan Polisi
-
BRI Pimpin Sindikasi Rp5,2 Triliun untuk SSMS, Perkuat Dukungan pada Sektor Agribisnis Nasional
-
BRI Sabet Penghargaan ASRA 2025 untuk Laporan Keberlanjutan Terbaik
-
BRI Hadirkan RVM di KOPLING 2025 Lewat Program Yok Kita Gas
-
Berpartisipasi dalam PRABU Expo 2025, BRI Perkuat Ekosistem Ekonomi Kerakyatan Modern