SuaraMalang.id - Saban pemilihan kepala desa (Pilkades) di daerah-daerah, terutama di Probolinggo biasa diwarnai praktik perjudian.
Nah, untuk mengantisipasi itu, kepolisian setempat akan membentuk tim khusus untuk menekan angka praktik perjudian tersebut.
Seperti dijelaskan Kapolres Probolinggo AKBP Teuku Arsya Khadafi, Rabu (24/11/2021). Menurut dia, perlu langkah khusus untuk menekan angka perjudian menjelang dan pada saat pelaksanaan Pilkades nantinya.
"Nanti kita akan siapakan tim untuk ngungkap, bahkan nantinya kita akan ada hotline saluran informasi, jadi masyarakat siapapun bisa menginformasikan," katanya seperti dikutip dari beritajatim.com, jejaring media suara.com.
Arsya menjelaskan, selama ini marak bandar-bandar judi yang turun untuk bertaruh siapa calon kepala desa yang akan menang dalam Pilkades tersebut.
Selain itu, pihaknya juga akan menyediakan layanan hotline layanan informasi, jadi masyarakat bisa langsung menghubungi nomor telfon untuk melaporkan kondisi dan situasi yang terjadi pada saat pelaksanaan Pilkades.
Diketahui, Kabupaten Probolinggo akan menggelar Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak tahap II yang akan diikuti oleh 253 desa, pada Februari 2022 mendatang.
Berita Terkait
-
Menteri BUMN Erick Thohir ke Probolinggo: Kita Buat Program Kolaborasi dengan Pesantren
-
Permintaan Dispensasi Nikah Naik, Pernikahan Dini di Probolinggo Masih Tinggi
-
Beredar Video Jalaur Wisata Gunung Bromo Ambles, Pemkab Probolinggo Pastikan Hoaks
-
PGN: 23.570 Rumah di Pasuran dan Probolinggo Kini Teraliri Gas Bumi
-
Tersisa Dua Kasus Covid-19 di Kabupaten Probolinggo
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
Cara Cek Bansos November 2025 Lewat HP, Semua Lewat Aplikasi Cek Bansos!
-
AgenBRILink Mulya Motor Hadirkan Layanan Keuangan hingga ke Pelosok
-
Konsisten Dukung Asta Cita, BRI Dorong Pertumbuhan Inklusif lewat Penyaluran KUR
-
Akses Jalan Malang-Lumajang Ditutup Usai Erupsi Gunung Semeru, Ini Penjelasan Polisi
-
BRI Pimpin Sindikasi Rp5,2 Triliun untuk SSMS, Perkuat Dukungan pada Sektor Agribisnis Nasional