SuaraMalang.id - Universitas Islam Malang (Unisma) membuka vaksinasi dosis pertama untuk masyarakat umum. Untuk kamu yang belum mendapat vaksin, yuk buruan daftar.
Berikut informasi lengkap vaksinasi di Malang.
Hari/tanggal: Minggu, 15 Agustus 2021
Tempat : Hall Auditorium Prof. Dr. K.H. M. Tolchah Hasan, Gedung Bundar Al Asy’ari Universitas Islam Malang
Baca Juga: Vaksinasi Dosis Kedua di Kota Malang Terlambat Sepekan, Begini Penjelasan Dinkes
Link pendaftaran
https://docs.google.com/forms/d/14IUY_WJh1J8ReWDqQkP7INj4eyJGqYTbPBe7vFARJfU/viewform?edit_requested=true atau bisa swipe up di story
Jadwal pelaksanaan (jam) dapat dilihat pada link sebagai berikut:
https://tiny.cc/Jadwal-Vaksinasi-Unisma
Persyaratan:
1. Berusia diatas 18 tahun keatas
2. Bagi yang sudah pernah terpapar covid, harus menyertakan surat keterangan dokter/hasil swab antigen
negative
Persyaratan dokumen saat Pelaksanaan vaksinasi:
Membawa 1 (satu) lembar fotocopy KTP
Dengan melakukan vaksinasi, kamu bisa membantu pemerintah agar Indonesia mencapai kekebalan komunal atau herd immunity. Di Kota Malang sendiri, target vaksinasi masih belum mencapai 50 persen.
Baca Juga: Ayo Vaksin Ker! Cek Jadwal Vaksinasi Covid-19 di Unisma dan Poltekkes Kemenkes Malang
Wali Kota Malang Sutiaji mengatakan, capaian target vaksinasi di Kota Malang hingga saat ini masih selisih puluhan persen dari target herd immunity pada akhir tahun 2021.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Benarkah Flurona Virus Buatan Perusahaan Vaksin China?
-
Apa Itu Vaksin Meningitis dan Mengapa Wajib untuk Jemaah Haji?
-
Dear Pawrents, Kapan Kucing Bisa Vaksin Setelah Melahirkan? Jangan sampai Anabul Sakit
-
Vaksin BCG Produksi Bio Farma Resmi Dapatkan Label Halal
-
Kasus Campak Meroket di Berbagai Negara Tetangga Indonesia, Mengapa?
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa
-
Korban Hanyut di Pantai Balekambang Malang Akhirnya Ditemukan
-
Sosok Bule Jerman yang Selamatkan Santri Terseret Ombak Pantai Balekambang
-
Wali Kota Malang Ingin Pindahkan 4 Sekolahan Ini dari Jalan Bandung