Pihaknya juga mendukung proses hukum pengusutan Tragedi Kanjuruhan.
"Mengawal tuntas proses hukum dengan tetap mengedepankan korban- korban belum tersentuh bantuan," katanya.
Kontributor : Aziz Ramadani
Baca Juga:Komnas HAM Ungkap Pemain Persebaya Alami Trauma Akibat Tragedi Kanjuruhan