Ini Keutamaan Bulan Muharram yang Perlu Sobat Ketahui

Tahun baru Islam atau satu Muharram memiliki makna sendiri bagi ummat Islam.

Muhammad Taufiq
Jum'at, 29 Juli 2022 | 11:17 WIB
Ini Keutamaan Bulan Muharram yang Perlu Sobat Ketahui
Ilustrasi Peristiwa yang Terjadi Pada Tanggal 1 Muharram! (Pixabay)

"Sebaik-baiknya puasa setelah Ramada adalah puasa di bulan Allah (bulan Allah)," HR Muslim.

5. Bulan untuk puasa Tasu'a dan Asyura

Berpuasa di hari kesembilan atau Tasu'a bulan Muharam ialah perintah Rasulullah, hal tersebut dimaksudkan sebagai pembeda dengan umat Yahudi yang mengistimewakan hari Asyura' dengan berpuasa.

Namun, selama Rasulullah hidup ia tidak pernah melaksanakan puasa Tasu'a karena beliau meninggal sebelum hari tersebut.

Baca Juga:Puasa Muharram 2022 Jadi Amalan Utama, Ini Niat dan Jadwal Lengkapnya

"Dari Ibnu Abbas RA berkata: Pada saat Rasulullau SAW melaksanakan puasa Asyura dan memerintah para sahabat untuk melaksanakannya, mereka berkata, 'Wahai Rasulullah hari tersebut (Asyura) adalah hari yang diagung-agungkan kaum Yahudi dan Nasrani'. Maka Rasulullah SAW bersabda, 'Insyaallah jika sampat tahun yang akan datang aku akan puasa pada hari kesembilannya'. Ibnu Abbas berkata: Rasulullah SAW meninggal sebelum datang hari tersebut," HR Muslim.

6. Bulan Anak Yatim

10 Muharam tahun Hijriah disebut juga sebagai Hari Raya Yatim, hal ini dikarenakan pada tanggal tersebut Rasulullah senang menyantuni anak yatim lebih dari hari-hari sebelumnya.

Dalam hadis juga disebutkan bahwa mengusap rambut anak yatim di tanggal tersebut akan mengangkat derajat orang-orang yang melakukannya sebanyak rambut yang diusapnya.

"Barang siapa puasa pada hari Asyura (tanggal 10) Muharam niscaya Allah akan memberikan seribu pahala malaikat dan 10.000 pahala syuhada. Dan barang siapa mengusap kepala anak yatim pada hari Asyura niscaya Allah akan mengangkat derajatnya pada setiap rambut yang diusapnya," hadis ke 212 dari kitab Tanbih al-Ghafilin.

Baca Juga:4 Keutamaan dan Kemuliaan Bulan Muharram, Setiap Nabi Punya Kisahnya Sendiri

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini