Bukan Tertawakan Relawan Semeru, Ternyata Ibu-ibu Justru Tertawa Karena Hal Ini

Video relawan tak digubris saat mengingatkan warga agar tidak mendekati lokasi aliran lahar dingin Gunung Semeru, viral beberapa hari belakangan.

Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Jum'at, 07 Januari 2022 | 11:32 WIB
Bukan Tertawakan Relawan Semeru, Ternyata Ibu-ibu Justru Tertawa Karena Hal Ini
Viral imbauan relawan erupsi Gunung Semeru, Kabupaten Lumajang tak digubris. [Facebook/Cak Obik]

"Dia kan "juru kuncinya semeru" yang tahu pasti soal semeru," kata oema***

"Ibu-ibu menertawai Iwan dan mengatai bang Iwan cengkal," tulis Hebo***

"Iwan itu siapa, buang saja ke kawah semeru buat tumbal," ujar rilis**

"Juru kunci dadakan itu, biarin disitu, biar hanyut," kata arif***.

Baca Juga:Rencana Relokasi Korban Gunung Semeru, Begini Update Pembangunan Hunian Sementaranya

Kontributor : Fisca Tanjung

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini