SuaraMalang.id - Pelatih Arema FC, Ze Gomes, percaya diri timnya lebih siap menghadapi Borneo FC dalam laga pekan ke-19 Liga 1 2024/2025.
Pertandingan ini akan berlangsung pada Minggu (19/1/2025) di Stadion Pakansari, Bogor, pukul 15.30 WIB.
Arema FC memiliki satu keuntungan signifikan berupa masa recovery lebih panjang dibandingkan tuan rumah.
Tim Singo Edan terakhir bermain pada 11 Januari 2025 melawan Dewa United, memberikan mereka waktu persiapan hingga lima hari sebelum bertolak ke Balikpapan.
Baca Juga: Ze Gomes Pede Curi Poin di Balikpapan, Akhiri Tren Negatif Arema FC?
Sebaliknya, Borneo FC baru menyelesaikan laga melawan Semen Padang pada 14 Januari 2025.
“Kami lebih siap untuk memenangkan pertandingan. Keunggulan recovery ini menjadi sinyal positif bagi tim kami,” ujar Ze Gomes kepada media.
Ze Gomes menekankan pentingnya fokus pada tim sendiri ketimbang memikirkan kondisi lawan. Pelatih asal Portugal itu mengaku telah melakukan evaluasi dari laga sebelumnya, termasuk memperbaiki aspek finishing dan taktik.
“Kami harus fokus pada persiapan tim sendiri. Ini adalah kesempatan kami untuk meraih kemenangan perdana bersama saya sebagai pelatih,” ungkapnya.
Pada putaran pertama Liga 1, Arema FC kalah 0-2 dari Borneo FC. Namun, Ze Gomes optimistis laga kali ini akan berbeda.
Baca Juga: Depak atau Bertahan? Nasib Ze Gomes di Ujung Tanduk
“Kami semakin termotivasi untuk meraih tiga poin dan terus memperkuat permainan kami setiap harinya,” tambahnya.
Berita Terkait
-
BRI Liga: Borneo FC Harus Puas Berbagi Poin, PSM Makassar Nyaris Gigit Jari
-
Persib Cuma Raih Hasil Imbang, Bojan Hodak: Harusnya Kami Menang 2-1
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Charles Lokolingoy Soroti Pentingnya Jeda Internasional untuk Mental Pemain
-
Pelatih Belanda Akui Kecolongan: Kami Tidak Antisipasi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa