SuaraMalang.id - Seorang pria di Kota Malang, Jawa Timur terekam CCTV saat melakukan aksi ekshibisionis atau pamer alat kelamin di jalanan. Aksi itu dilakukan di kawasan Jalan Raya Tlogomas gang 1, Sabtu (27/4/2024) sekitar pukul 18.54 WIB.
Dalam video yang dibagikan akun Instagram @malangraya.info, terlihat seorang pria mengenakan jaket mengendarai sepeda motor matik dengan nopol N 6404 AI di kawasan perumahan.
Pria itu kemudian terlihat berhenti di depan rumah warga. Ia tampak membuka resleting celana kemudian memainkan alat kelaminnya sambil mengawasi situasi sekitar.
Tak berapa lama, ia terlihat menghampiri dua cewek yang tengah berjalan kaki. Pria tersebut sempat berhenti sejenak, sebelum kemudian memainkan alat kelaminnya.
Baca Juga: Warga Malang Waspada Siklus 3 Tahunan DBD, Dinkes Beri Penjelasan
Awalnya kedua cewek itu tidak sadar, hingga kemudian lari ketika mengetahui ada yang tidak beres. Pria tersebut juga ikut tancap gas setelah kedua cewek lari,
Unggahan tersebut pun langsung ramai komentar dari warganet.
"Dia punya kelainan seksual, yang merasa puas jika mempertontonkan alat vitalnya kalau ngga salah namanya exhibition," komen jamiil***.
"Wajahnya terpampang jelas ya kak, selamat menikmati kado dari pak polisi," ujar rosa***.
"Kadang aku mikir, orang kayak gini itu sakit apa ya," komen er***.
Baca Juga: Perampok Rumah Warga Kalipare Malang Ditangkap, Ternyata Sudah Mengincar Sejak Lama
"Kalau aku jadi cewek itu udah kuteriakin maling biar kapok orangnya dihajar orang-orang. Kesal sama orang yang hipersex gitu," ujar tikad***.
Berita Terkait
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa