SuaraMalang.id - Pengamat politik dan bisnis, Nur Iswan, menyoroti penurunan paksa videotron yang menampilkan Anies Baswedan, calon presiden nomor urut 1, yang telah dipasang oleh para relawan.
Menurut Iswan, tindakan ini tidak hanya merefleksikan tekanan terhadap kebebasan berekspresi, tapi juga bisa memicu gelombang dukungan yang lebih besar bagi Anies.
"Penurunan videotron ini merupakan tindakan yang menghambat ekspresi politik spontan dari masyarakat. Semakin adanya upaya penekanan, semakin kuat pula dukungan yang mengalir kepada Anies dan Cak Imin," ujar Iswan, yang merupakan alumni dari Carleton University, Kanada.
Diketahui, videotron yang menampilkan Anies ini pertama kali dipopulerkan oleh akun @aniesbubble.
Baca Juga: Anies Koalisi dengan Ganjar Bila Pilpres 2 Putaran? Partai Nasdem: Masih Prematur Bicara Itu
Strategi penggunaan iklan videotron ini mirip dengan yang dilakukan penggemar K-Pop, yang sering memasang 'billboard ads' sebagai bentuk dukungan dan apresiasi untuk idola mereka.
Terkait hal ini, Anies sendiri menanggapi dengan tenang, menganggap penurunan videotron sebagai bagian dari tantangan demokrasi.
Kejadian ini menambah dinamika dalam konteks politik saat ini, terutama dalam membangun simpati dan dukungan bagi calon-calon presiden.
Kontributor : Elizabeth Yati
Baca Juga: Anies Santai Ada yang Teriak 'Prabowo' saat Dirinya Kampanye: Masalah Itu Kalau Turunkan Videotron
Berita Terkait
-
Hasto Beberkan Politik Jokowi dan Anies, Netizen Samakan dengan Fufufafa: Gak Punya Nyali!
-
Pandji Nantikan Duet Anies dan Ahok di Pilpres 2029, Publik Sepakat: Kelar Tuh Fufufafa..
-
Pendidikan Mentereng Hasto Kristiyanto: Berani Bongkar Skenario Jokowi Jegal Anies
-
Intip Kemeriahan Kampanye Akbar Terakhir Pramono-Rano
-
Ahok Datang, Anies Baswedan Absen Kampanye Akbar Pramono-Rano
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
HIPMI Kota Batu Pecah Kongsi di Pilwali Kota Batu, Anggota ke Gumelar-Rudi
-
BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Viral! Kisah Kiai di Malang Dibacok Begal Tak Terluka, Punya Ilmu Kebal?
-
Ingin Punya Rumah Dekat Malang? Pilih KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Dapat Hadiah Langsung!
-
Sekjen RMI Nahdlatul Ulama Kota Batu Soroti Sikap Gumelar-Rudi Saat Debat Terakhir