SuaraMalang.id - Acara Batu International Orchid Show tahun 2022 telah dibuka oleh Menteri Desa (Mendes) Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (PDTT) Abdul Halim Iskandar.
Pada kesempatan tersebut, dilansir BeritaJatim.com--jaringan SuaraMalang.id, Abdul Halim Iskandar berharap agar acara ini menjadi tempat mengenalkan potensi anggrek di Kota Batu. Acara pembukaan yang berlangsung di Balai Kota Among tani Kota Batu, pada Minggu (25/09/2022).
“Melalui Batu International Orchid Show ini semoga menjadi motivasi bagi petani anggrek dan diharapkan mampu mengenalkan potensi tanaman hias di Kota Batu di mata dunia,” ungkapnya.
Dia mencontohkan salah satu kawasan di kota Batu yang sukses melakukan budi daya tanaman anggrek.
“Mengingat banyak warga Batu yang berhasil dan sukses menjadi pembudidaya anggrek seperti Kelurahan Dadaprejo,” imbuh Mendes PDTT dalam sambutan.
Dia juga menyampaikan tentang peran pameran ini pada pembangunan ekonomi di Kota Batu.
“Mudah-mudahan pameran hari ini bisa berjalan sukses dan transaksi terus meningkat, terima kasih Wali kota atas dukungannya kepada penggiat anggrek,” katanya.
Batu International Orchid Show 2022 kembali digelar oleh Pemerintah Kota Batu pada tanggal 24 September hingga 2 Oktober, dengan diikuti ratusan pembudidaya anggrek dari beberapa daerah dan luar negeri.
Wali Kota Batu Dewanti Rumpoko menyampaikan bahwa pameran anggrek kali ini diikuti oleh pembudidaya anggrek dari beberapa daerah.
Baca Juga: BPBD Kota Batu Sebut Penanganan Banjir Perlu Rekonstruksi Sistem Drainase
“Ada yang dari luar Provinsi seperti Bali, Kalimantan Tengah, Jambi hingga Papua hingga luar negeri seperti Singapura, Malaysia dan Thailand,” terangnya saat pembukaan International Orchid Show 2022.
Berita Terkait
-
Hadir Dalam Pelantikan Kepengurusan Yayasan Laskar Anggrek Indonesia, Benjamin Sampaikan Tujuan Utama Organisasi Adalah Pelayanan Masyarakat
-
BPBD Kota Batu Sebut Penanganan Banjir Perlu Rekonstruksi Sistem Drainase
-
Antisipasi Bencana, Kota Batu Mulai Petakan Daerah Rawan Banjir dan Longsor Jelang Musim Hujan
-
Pria di Kota Batu Ini Cabuli Anak Tirinya di Bawah Umur, Modusnya Iming-imingi Bakal Belikan HP Baru
-
Perkosa Anak Tiri Selama 4 Tahun, Pria Asal Junrejo Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Hasil RUPS LIB: Liga 1 Super League, Liga 2 Jadi Championship
-
5 Rekomendasi HP Murah Memori 256 GB Harga di Bawah 2 Juta, Terbaik Juli 2025
-
Timnas Putri Indonesia Gagal, Media Asing: PSSI Cuma Pakai Strategi Instan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
Terkini
-
Layanan AgenBRILink dari BRI Kini Makin Lengkap dan Aman
-
Camilan Premium Casa Grata Sukses Tembus Pasar Dunia Lewat Pembinaan BRI
-
BRI Salurkan KUR Rp69,8 Triliun ke 8,3 Juta Debitur, UMKM Semakin Produktif
-
BRI Perkuat Komitmen Salurkan FLPP demi Hunian Terjangkau bagi Rakyat
-
5 Rekomendasi Tempat Liburan Hits di Malang untuk Anak Muda, Wajib Dikunjungi!