SuaraMalang.id - Hotel tempat skuad PSS Sleman menginap diteror petasan, jelang laga melawan Arema FC pekan ketiga BRI Liga 1 2022/2023. Pelakunya diduga suporter.
Manajemen Arema FC menyampaikan permintaan maaf kepada PSS Sleman akibat ulah tidak simpatik tersebut. Manajemen Singo Edan menilai aksi tersebut menodai sportifitas dalam sepak bola.
“Kami mendapatkan laporan jika ada oknum suporter yang melakukan aksi tidak simpatik di hotel tempat menginap tim PSS Sleman, jelas hal ini tidak bisa dibenarkan. Semoga ini adalah kejadian terakhir ,” ungkap Manajer Tim Arema FC, Ali Rifki dalam keterangan resminya, Jumat (5/8/2022).
Ali Rifki sangat menyesalkan kejadian tersebut, apalagi saat sesi match coordination meeting sudah disepakati bersama untuk menunjukkan rasa simpati atas berdukanya PSS Sleman karena ada pendukungnya yang meninggal beberapa waktu lalu dengan memakai pita hitam.
“Insiden itu sangat disesalkan karena menodai sportifitas. Hubungan Arema FC dan PSS Sleman ini baik, bahkan saat match coordination meeting sudah disepakati bersama kita akan menggunakan pita hitam, ini sebagai tanda duka sekaligus menunjukkan simpati kita atas kejadian yang menimpa keluarga besar PSS Sleman,” tambah Ali Rifki.
“Atas nama manajemen Arema FC kami sampaikan permintaan maaf atas insiden tersebut. Ini jelas mencoreng nama baik Arema FC dan Aremania,” tegas Ali Rifki.
Berita Terkait
-
Link Live Streaming Arema FC Vs PSS Sleman Pekan Ketiga BRI Liga 1 2022/2023
-
Link Live Streaming Arema FC vs PSS Sleman di BRI Liga 1
-
Arema FC Maksimalkan Eksekutor Bola-bola Mati saat Lawan PSS Sleman
-
Pertarungan Lini Tengah Arema FC vs PSS Sleman Bakal Tersaji di Pertandingan Malam Ini
-
PSS Sleman Optimis Petik Poin di Laga Lawan Arema FC Nanti Malam
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Konsisten Dukung Asta Cita, BRI Dorong Pertumbuhan Inklusif lewat Penyaluran KUR
-
Akses Jalan Malang-Lumajang Ditutup Usai Erupsi Gunung Semeru, Ini Penjelasan Polisi
-
BRI Pimpin Sindikasi Rp5,2 Triliun untuk SSMS, Perkuat Dukungan pada Sektor Agribisnis Nasional
-
BRI Sabet Penghargaan ASRA 2025 untuk Laporan Keberlanjutan Terbaik
-
BRI Hadirkan RVM di KOPLING 2025 Lewat Program Yok Kita Gas