Scroll untuk membaca artikel
Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Jum'at, 05 Agustus 2022 | 20:01 WIB
Para pemain Arema FC di Piala Presiden 2022. [Laman Resmi Piala Presiden]

SuaraMalang.id - Pertandingan BRI Liga 1 pekan ketiga, Jumat (5/8/2022) pukul 20.30 WIB mempertemukan Arema FC dengan PSS Sleman di Stadion Kanjuruhan, Malang.

Sejauh ini, Arema FC meraih satu kemenangan dan sekali kalah. Sedangkan PSS belum pernah menang dengan sekali seri dan satu kali kalah.

Singo Edan julukan Arema FC saat ini berada di peringkat ke-10 klasemen sementara BRI Liga 1 dengan mengumpulkan 3 poin. Sementara itu, PSS masih tertahan di peringkat ke-14 dengan 1 poin.

LINK LIVE STREAMING AREMA FC VS PSS SLEMAN

Baca Juga: Link Live Streaming PSM Makassar vs Persija Jakarta di BRI Liga 1 Sore Ini

Prakiraan Susunan Pemain:

Arema FC XI (4-3-3): Adilson Maringa; Achmad Figo, Sergio Silva, Bagas Adi, Ahmad Alfarizi; Jayus Hariono, Evan Dimas, Gian Zola; Dendi Santoso, Abel Camara, Adam Alis.

Pelatih: Eduardo Almeida (Portugal)

PSS Sleman XI (4-2-3-1): Jandia Eka; Marckho Meraudje, Dedi Gusmawan, Tallyson Duarte, Derry Rachman; Jihad Ayoub, Dave Mustaine; Irkham Mila, Ze Valente, Tod Ferre; Mychell Cagas.

Pelatih: Seto Nurdiantoro (Indonesia)

Baca Juga: Hadapi PSM Makassar, Persija Ingin Lanjutkan Tren Kemenangan

Load More