SuaraMalang.id - Wilayah Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur terlanda banjir rob. Sejumlah kawasan di tiga kecamatan terdampak banjir akibat peningkatan tinggi permukaan laut tersebut.
Kecamatan terdampak banjir rob, yakni Kecamatan Keraton, Kecamatan Lekok, dan Kecamatan Panggungrejo.
"Ada tiga Kecamatan yang terkena dampak banjir rob. Bahkan di Kelurahan Ngemplakrejo air sudah mulaimemasuki rumah-rumah warga,” ujar Kasubnit lidik Satpolairud Pasuruan, Aipda Laswanto, Kamis (14/7/2022).
Banjir rob dipengaruhi fenomena bulan purnama di bulan Juli. Adapun pasang air laut mulai terjadi pada pukul 07.00 WIB. Pasang air laut makin meninggi dan meluap ke pemukiman sekitar pukul 09.00 WIB dan mencapai puncaknya sekitar pukul 11.00 WIB. Ketinggian air laut ini rata-rata sekitar 10 sentimeter sampai 15 sentimeter.
Baca Juga: Perampok Bersenjata Celurit Beraksi di Pasuruan, Seorang Korban Terluka
Menyikapi itu, Aipda Laswanto mengimbau agar para nelayan dan masyarakat di pesisir Pasuruan agar meningkatkan kewaspadaan. Sebab, banjir rob diperkirakan masih akan terjadi hingga Sabtu (16/07/2022).
“Nelayan diimbau waspada dan pakai alat keselamatan ketika melaut. Anak-anak yang masih kecil juga dilarang bermain di pinggir pantai,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Banjir Bandang Spanyol 226 Jiwa Melayang, Ekonomi Terpuruk Rp342 Triliun
-
Pj Gubernur Jakarta Ungkap Cerita Gibran Dadakan Blusukan ke Lokasi Banjir Rob: Meski Air Mulai Kering, Beliau...
-
Tinggal di Komplek Elit, Depan Rumah Fateh Halilintar Tetap Kebanjiran
-
Banjir Rob Rendam Pemukiman di Muara Angke
-
Antisipasi Musim Hujan, Pj. Gubernur Teguh Tinjau Banjir Rob hingga Rumah Pompa
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Viral! Kisah Kiai di Malang Dibacok Begal Tak Terluka, Punya Ilmu Kebal?
-
Ingin Punya Rumah Dekat Malang? Pilih KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Dapat Hadiah Langsung!
-
Sekjen RMI Nahdlatul Ulama Kota Batu Soroti Sikap Gumelar-Rudi Saat Debat Terakhir
-
Apple Watch SE untuk iPhone Berapa? Panduan Lengkap dan Tempat Membelinya!