SuaraMalang.id - Berikut informasi jadwal dan lokasi vaksinasi Covid-19 dosis 1 hingga dosis 3 (booster) di Kota Malang. Bagi kamu yang belum melakukan vaksinasi, segera daftarkan diri melalui kontak yang sudah disediakan.
1. Vaksinasi RSIA Refa Husada
Tanggal: 18 Februari 2022
Jam: 09.00 - 11.00 WIB
Tempat: RSIA Refa Husada
Vaksinasi: Dosis 2 Sinovac
Pendaftaran: bit.ly/sinovac2rsrh
Persyaratan:
1. KTP/KK Kota Malang
2. Kondisi sehat
3. Usia minimal 12 tahun ke atas
4. Membawa alat tulis
5. Jarak 4 minggu dari vaksin dosis pertama
6. Membawa kartu vaksin dosis 1 atau menunjukkan sertifikat pada aplikasi PeduliLindungi
2. Vaksinasi RSI Unisma
Umum 18 tahun ke atas dosis 1,2 dan 3: Astrazeneca
Anak 6-11 tahun dosis 1 dan 2: Sinovac
Umum 12 tahun ke atas dosis 2: Sinovac
Jadwal: Mulai 11 Februari
Tempat: Poli Imunisasi, Gedung KH Oesman Mansjoer, Lantai 5, RSI UNISMA
Hari: Senin-Sabtu
Jam: 08.00 - 12.00
Persyaratan:
1. Membawa fotocopy KTP/KK (dosis 1)
2. Membawa kartu vaksin (dosis 2,3)
3. Jarak vaksin booster setelah 6 bulan dari vaksin ke-2
4. Vaksin booster harus sudah mendapat undangan ke-3 di aplikasi peduli lindungi
5. Dalam kondisi sehat
6. Membawa surat rekomendasi dokter bagi peserta yang memiliki komorbid atau sedang hamil
3. Vaksinasi Bersama Iluna, RSSA, Polkesma
Jadwal: Mulai Jumat, 4 Februari
Hari: Senin-Jumat
Jam: 08.00-14.00 WIB
Kuota: 2.000 peserta/hari
Tempat: Politeknik Kesehatan Malang, Jalan Ijen no 77C, Malang
Pendaftaran:
- Rerep Sugoto (0857-9111-1107)
- Tety (0821-4388-9329)
- Yola (0813-3341-9892)
- Nowo (0812-5266-0087)
- Anggar Dwi (0878-5963-9047)
Persyaratan:
1. Mendaftar melalui link WA
2. Fotocopy KTP
3. Sudah menerima e-tiket PeduliLindungi
4. Membawa alat tulis
5. Usia 18 tahun ke atas
Sebagai informasi, vaksinasi Covid-19 dosis pertama di Kota Malang secara umum telah mencapai 105 persen.
Selanjutnya untuk prosentase vaksinasi Covid-19 di dosis kedua telah mencapai 96 persen. Dengan rincian, untuk sasaran lansia sudah mencapai 68 persen dan anak-anak usia 6-11 tahun berada di 30 persen.
Sementara capaian vaksinasi booster di Kota Malang hingga 15 Februari 2022 ini belum mencapai angka 15 persen.
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Marak Dokter Cabuli Pasien Terbaru di RS Malang, Wamenkes Ogah Ampuni Pelaku: Cederai Sumpah Dokter!
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
Picu 'Bencana' di Malang, Ini Aturan Penerbangan Balon Udara dan Sanksi Bagi yang Melanggar
-
7 Tempat Wisata di Malang, Liburan Seru Sambil Menikmati Udara Sejuk
-
Liburan Anti Bosan di Malang Skyland: Panduan Lengkap Harga Tiket dan Aktivitas
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa