SuaraMalang.id - Nur Hazim Afif pamit mau memancing ke laut. Namun warga Dusun Wakduwak, Desa Pancor, Kecamatan Gayam, Kabupaten Sumenep, itu tidak kunjung pulang.
Belakangan Ia ditemukan sudah tewas mengapung di tengah laut. Jenazahnya ditemukan mengapung di sekitar Dermaga ayam, Desa Gayam, Kecamatan Gayam, Pulau Sepudi, Kabupaten Sumenep, Jawa Timur ( Jatim ).
Seperti dijelaskan Kasi Humas Polres Sumenep, AKP Widiarti, bahwa jenazah pria 24 tahun itu ditemukan oleh warga sekitar. Mayatnya sendiri segera dikirim ke Puskesmas Gayam.
"Mayat itu pertama kali ditemukan oleh Zainur Rahman, warga setempat. Saat itu Zainur tengah berada di dermaga, melihat ada sesosok mayat yang mengapung," kata seperti dikutip dari beritajatim.com, jejaring media suara.com, Minggu (26/12/2021).
Baca Juga: Heboh Penemuan Mayat Tanpa Kepala di Pulau Masalembu
Seorang warga bernama Zainur Rahman langsung melaporkan temuan mayat mengapung itu ke Polsek Sepudi. Anggota polsek pun ke lokasi dan dibantu warga, melakukan evakuasi mayat ke Puskesmas Gayam.
Sampai di Puskesmas, dilakukan visum luar oleh petugas medis. Tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan maupun luka di tubuh korban. Diduga korban meninggal akibat laka sendiri.
"Keluarga korban menolak dilakukan otopsi jenazah dan memilih untuk segera memakamkan jenazah. Keluarga korban menganggap peristiwa ini takdir, dan berjanji tidak akan melakukan penuntutan terhadap pihak manapun," papar Widiarti.
Menurut keterangan keluarga korban, korban pamit pada istrinya akan memancing di dermaga. Ternyata beberapa jam berikutnya, tersiar kabar bahwa korban ditemukan sudah meninggal terapung di laut.
Baca Juga: Keterlaluan, Perempuan Sumenep Galang Dana Buat Anak Yatim Diduga Masuk Kantong Pribadi
Berita Terkait
-
Siap Jadi Calon Bupati Sumenep 2024 dari PDIP, Achmad Fauzi: Ini Kejutan Saya Dipasangkan dengan Kiai Imam
-
Viral Ibu Kepala Sekolah di Sumenep Tepergok Lagi 'Indehoy' dengan Selingkuhannya
-
Ditaksir Rogoh Kocek Rp130 Juta Nonton Timnas U23, Intip Sumber Kekayaan Fitri Carlina
-
Fitri Carlina Jorjoran Nonton Timnas U23 di Qatar, Gaji Suami Sebagai Pilot Langsung Jadi Sorotan
-
Publik Soroti Acara Sound Keliling di Sumenep yang Berakhir Ricuh: Saking Kenceng Suaranya, Otak Mereka Geser
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Lampu Mobil Bikin Silau Mata, Selebgram Kota Malang Kena Tilang
-
Trauma PSS Sleman, Arema FC Pantang Remehkan Madura United
-
Polisi Buru Pencuri Ban Serep di Klojen, Imbau Warga Pasang Pengaman Tambahan
-
Joel Cornelli Ramu Strategi Khusus, Arema FC Matangkan Persiapan di Kaki Gunung Semeru
-
Miris! Jembatan Pasar Gadang Jadi Lautan Sampah, DLH Malang Kewalahan?