SuaraMalang.id - Komplotan pencuri sepeda motor terekam CCTV saat melancarkan aksinya. Diketahui, peristiwa terjadi di kawasan Jalan Sumatra, Jember, Jawa Timur, Sabtu (27/11/2021).
Dalam video yang diunggah oleh akun instagram @infojember, terlihat terduga pelaku tampak sangat berpengalaman dilihat dari gerak geriknya.
Dalam video terlihat seorang pria berada di area parkir sebuah rumah. Dia mencoba menyalakan salah satu motor yang terparkir.
Kemudian seorang pria yang diduga komplotan pencuri tersebut membukakan pagar secara perlahan. Kemudian pria yang berada di dalam pagar menuntun motor keluar pagar.
Baca Juga: 4 Preman di Jember Ini Diringkus, Dilaporkan Sejumlah Warga Sering Aniaya Korban
Unggahan tersebut mendapat beragam komentar dari warganet.
"Semoga cpt terungkap dan pelaku bs tertangkap," ujar @jpri***
"Apakah #percumalaporpolisi ? Suruh ikhlasin aja (?)," kata @anan***
"Seng disasak motor2 apik mesti mugo seng kelangan rezekine dilancarne diganti seng luih apik lek seng ilang ga temu, seng maling tangan e kiting," ujar @neen***
"Lek maling peda lek kenek penak.e cacatno titik gawe kenang kenangan," kata @dedy***
Baca Juga: Kocak! Remaja Ini dan Motornya Nancap di Dalam Sungai, Warganet Heran Kok Bisa?
"ngene iki loh nek kenek enak gae jap jap uppercut ben gk biasa, mesakno sepedae pendatang seng kuliah nok jember. mandaro malinge moco komentar" nang kene ," ucap @dwiki***
"Wong2 Jember iki kudu ppkm terus rupane, tapi nek ganok seng polah bojoku gak kerjo ," ujar @diva***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
4 Preman di Jember Ini Diringkus, Dilaporkan Sejumlah Warga Sering Aniaya Korban
-
Kocak! Remaja Ini dan Motornya Nancap di Dalam Sungai, Warganet Heran Kok Bisa?
-
Viral Aksi Pencurian 2 Anjing Chihuahua Mini Pom Terekam CCTV, Pelaku Nekat Lompat Pagar
-
Viral Foto KTP Pria Ini Bikin Salfok, Disangka Warganet Cha Eun Woo ASTRO
-
Antar Paket COD, Penerima Dipanggil Pakai Toa Masjid, Satu Kampung Auto Kepo
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Termasuk Lawan Montenegro, Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia Sepak Bola Mini
-
Hati-hati Timnas Indonesia, Alex Pastoor Masuk Daftar Calon Pelatih Ajax Amsterdam
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
Terkini
-
Waspada Bahaya Tersembunyi di Balik Masifnya Proyek Vila di Lereng Pegunungan Kota Batu
-
Nongkrong Bareng Berujung Maut, Pria di Malang Tewas Ditikam Teman Sendiri
-
BRI Lewat BRILiaN Dorong UMKM Hargobinangun Yogyakarta Jadi Motor Ekonomi Desa
-
BRImo FSTVL 2024 Jadi Ajang Apresiasi pada Nasabah, Sekaligus Wujudkan Inklusi Keuangan
-
BRI Mengedepankan Prinsip Pertumbuhan yang Selektif untuk Menjaga Kualitas Kredit Berkelanjutan