SuaraMalang.id - Komplotan pencuri sepeda motor terekam CCTV saat melancarkan aksinya. Diketahui, peristiwa terjadi di kawasan Jalan Sumatra, Jember, Jawa Timur, Sabtu (27/11/2021).
Dalam video yang diunggah oleh akun instagram @infojember, terlihat terduga pelaku tampak sangat berpengalaman dilihat dari gerak geriknya.
Dalam video terlihat seorang pria berada di area parkir sebuah rumah. Dia mencoba menyalakan salah satu motor yang terparkir.
Kemudian seorang pria yang diduga komplotan pencuri tersebut membukakan pagar secara perlahan. Kemudian pria yang berada di dalam pagar menuntun motor keluar pagar.
Unggahan tersebut mendapat beragam komentar dari warganet.
"Semoga cpt terungkap dan pelaku bs tertangkap," ujar @jpri***
"Apakah #percumalaporpolisi ? Suruh ikhlasin aja (?)," kata @anan***
"Seng disasak motor2 apik mesti mugo seng kelangan rezekine dilancarne diganti seng luih apik lek seng ilang ga temu, seng maling tangan e kiting," ujar @neen***
"Lek maling peda lek kenek penak.e cacatno titik gawe kenang kenangan," kata @dedy***
Baca Juga: 4 Preman di Jember Ini Diringkus, Dilaporkan Sejumlah Warga Sering Aniaya Korban
"ngene iki loh nek kenek enak gae jap jap uppercut ben gk biasa, mesakno sepedae pendatang seng kuliah nok jember. mandaro malinge moco komentar" nang kene ," ucap @dwiki***
"Wong2 Jember iki kudu ppkm terus rupane, tapi nek ganok seng polah bojoku gak kerjo ," ujar @diva***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
4 Preman di Jember Ini Diringkus, Dilaporkan Sejumlah Warga Sering Aniaya Korban
-
Kocak! Remaja Ini dan Motornya Nancap di Dalam Sungai, Warganet Heran Kok Bisa?
-
Viral Aksi Pencurian 2 Anjing Chihuahua Mini Pom Terekam CCTV, Pelaku Nekat Lompat Pagar
-
Viral Foto KTP Pria Ini Bikin Salfok, Disangka Warganet Cha Eun Woo ASTRO
-
Antar Paket COD, Penerima Dipanggil Pakai Toa Masjid, Satu Kampung Auto Kepo
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Cara Dinkes Kota Malang Antisipasi Superflu H3N2, Jangan Tunda-tunda Keluhan Kesehatan!
-
Laka Lantas Kota Malang Renggut 12 Nyawa Selama 2025, 245 Orang Luka-luka
-
Kota Malang Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Saat Nataru 2026, Begini Skema Dishub
-
Pengamanan Wisata Malang Diperketat Jelang Nataru, Polisi Siaga di 183 Destinasi Favorit!
-
54 Napi Lapas Kelas I Malang Dapat Remisi Natal 2025, Tak Ada yang Langsung Bebas!