Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Taufiq
Minggu, 03 Oktober 2021 | 09:49 WIB
Ilustrasi vaksinasi Covid-19 di Riau (Riau Online)

SuaraMalang.id - Berikut beberapa informasi jadwal dan lokasi vaksinasi Covid-19 di Malang. Bagi kamu yang belum mendapatkan kuota, segera daftarkan diri melalui link yang sudah disediakan.

Jangan lupa cek syarat dan ketentuannya.

1. Vaksinasi Dosis 1 RS Baptis Batu

Hari: Rabu, 6 Oktober 2021 dan Jumat 8 Oktober 2021
Jam: 08.00 – 12.30
Lokasi: Rumah Sakit Baptis Batu, Jalan Raya Pangkima Sudirman No.33, Desa Tlekung, Kecamatan Junrejo, Kota Batu
Jenis Vaksin: Pfizer

Baca Juga: Arema FC Was-was Jelang Derby Jatim vs Persela Pekan Keenam di Jakarta

Syarat:
1. Peserta belum pernah vaksinasi Covid-19 sama sekali
2. Peserta adalah Warga Negara Indonesia (WNI)
3. Peserta wajib berusia 18 tahun ke atas
4. Peserta wajjb memiliki KTP/KK/ surat keterangan domisili dan difotocopy sebanyak 1 lembar
5. Peserta dinyatakan lolos skrining kesehatan
6. Peserta dinyatakan tidak positif Covid-19 dalam 3 bulan terakhir
7. Peserta yang memiliki penyakit kronis dimohon membawa surat keterangan layak vaksin dari dokter spesialis
8. Peserta wajib memakai masker medis
9. Peserta wajib membawa bolpoin sendiri
10. Peserta disarankan sarapan pagi
Link pendaftaran: https://s.id/ayodaftarvaksin
Untuk peserta yang sudah mendaftar, bisa melihat nama dan jadwal vaksin melalui link: https://s.id/infovaksinku

2. Vaksinasi Dosis 1 dan 2 RSIA Muhammadiyah Malang

Hari/tanggal: Senin-Sabtu/4-9 Oktober 2021
Jam: 07.00 -11.00
Lokasi: Poliklinik RSIA Muhammadiyah Malang, Jalan KH Wachid Hasyim No 26, 30 Kauman, Klojen, Malang
Jenis vaksin: AstraZeneca

Link pendaftaran: https://linktree/jadwal_vaksin_rsiam

Kontributor : Fisca Tanjung

Baca Juga: Kunjungan Wisatawan Meningkat, Okupansi Hotel di Kota Malang Turut Naik

Load More