Vaksinasi di Malang. [Inibalikpapan.com]
SuaraMalang.id - Berikut beberapa info jadwal dan lokasi vaksinasi di Malang, Jawa Timur. Bagi kamu yang belum mendapat kuota, segera daftarkan diri melalui link yang sudah disediakan.
Jangan lupa cek syarat dan sasaran vaksinasi di Malang ini.
1. Info Vaksinasi Dosis 1 RSI UNISMA
- Vaksinasi ini untuk masyarakat umum berusia 18 tahun keatas
- Tanggal: 3 Oktober 2021
- Jam: 08.00 - Selesai
- Lokasi: RSI UNISMA
- Jenis vaksin: Astrazeneca
- Link pendafaran bit.ly/FormulirVaksinRSIUNISMA
Pengumuman kelulusan proses verifikasi akan ditampilkan pada link dibawah ini
bit.ly/PendaftarVaksinRSIUnisma
Silahkan cek secara berkala
- Persyaratan Umum
- Berusia 18 tahun keatas
- Mematuhi Prokes dengan memakai masker
- Membawa Fotokopi KTP/KK
- Dalam Kondisi Sehat
- Bagi masyarakat pemilik komorbid harap membawa surat rekomendasi dari dokter
2. Info Vaksinasi Dosis 1 dan 2 Institut Asia Malang
Baca Juga: Sebanyak 705.300 Dosis Vaksin AstraZeneca Mendarat Lagi di Indonesia
- Vaksinasi ini untuk mahasiswa Asia dan masyarakat umum berusia 18 tahun keatas
- Tanggal: 4 Oktober 2021
- Jam: 08.00 - 14.00
- Lokasi: Gedung Kampus Asia Malang (Lantai 1)
- Jl. Soekarno Hatta - Rembuksari 1A Malang
- Jenis vaksin: Astrazeneca
- Persyaratan:
- Berusia 18 tahun ke atas
- Dalam kondisi sehat dan lolos skrining kesehatan
- Memiliki NIK yg resmi terdaftar di dispendukcapil, dibuktikan dg membawa fotokopi KK & KTP / Paspor
- Membawa Bolpoin sendiri
- Membawa Form Pendaftaran yang sudah diisi, bisa didownload di bit.ly/Blankovaksinasia
- Setelah mendaftar bisa datang sesuai waktu yang ditentukan, bisa dilihat di link bit.ly/Jadwalvaksinasia
- Link pendaftaran bit.ly/Vaksinasia
Info lebih lanjut bisa menghubungi
0822-2917-0008 (Zain)
0815-5587-1806 (Donny)
3. Info Vaksinasi Dosis 1 & 2 Puskesmas Tumpang
- Tanggal: 1 - 14 Oktober 2021 (minggu libur)
- Jam: 08.00 - 13.00
- Lokasi: Puskesmas Tumpang, kecuali tanggal 2 Oktober di desa Benjor dan tanggal
- 14 Oktober di desa Duwet Kedampul
- Kuota: setiap hari 1500 orang, kecuali hari Jumat 600 orang
- Syarat:
- Peserta vaksin bisa dari manapun wilayah Republik Indonesia
- Berusia 12 tahun ke atas
- Membawa fotocopy KTP/KK dan bolpoin
- Info lebih lanjut bisa menghubungi 081330303816
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Hari Lansia Internasional, Pemerintah Ajak Masyarakat Dukung Vaksinasi Lansia
-
Wali Kota Malang Enggan Komentari Perkara Dugaan Langgar PPKM Diambil Alih Polda Jatim
-
Capaian Vaksinasi di Bogor Terendah di Jabodetabek, Bupati: Jumlah Penduduk Kita Banyak
-
Bakal Diperiksa Polda Jatim Perkara Gowes Terobos PPKM, Sekda Kota Malang Siap Kooperatif
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Termurah: Tahun Muda Banget, Harga Kisaran Rp90 Jutaan
- 5 Mobil Bekas 3 Baris Sekaliber Avanza tapi Jauh Lebih Nyaman, Kabin Lega, lho!
- 5 Rekomendasi Skincare Hanasui Untuk Usia 50 Tahun ke Atas: Wajah Cerah, Cuma Modal Rp20 Ribuan
- Infinix Hot 60i Resmi Debut, HP Murah Sejutaan Ini Bawa Memori 256 GB
- 5 Pilihan HP Xiaomi Termurah Rp1 Jutaan: Duet RAM GB dan Memori 256 GB, Performa Oke
Pilihan
-
5 Bulan Pertama 2025, Ekspor Indonesia Melonjak 6,98 Persen
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dengan Desain Mirip iPhone Boba Tiga, Terbaik Juli 2025
-
Review Toyota Fortuner 2021 yang Jadi Alasan Kenapa Harus Membelinya
-
Harga Minyak Dunia Makin Anjlok Setelah Kondisi Perang Iran-Israel Kondusif
-
Info A1: Calvin Verdonk Batal Pindah ke FC Utrecht!
Terkini
-
Layanan AgenBRILink dari BRI Kini Makin Lengkap dan Aman
-
Camilan Premium Casa Grata Sukses Tembus Pasar Dunia Lewat Pembinaan BRI
-
BRI Salurkan KUR Rp69,8 Triliun ke 8,3 Juta Debitur, UMKM Semakin Produktif
-
BRI Perkuat Komitmen Salurkan FLPP demi Hunian Terjangkau bagi Rakyat
-
5 Rekomendasi Tempat Liburan Hits di Malang untuk Anak Muda, Wajib Dikunjungi!