SuaraMalang.id - Wakil Wali Kota Madiun Inda Raya mengabarkan dirinya terpapar Covid-19 melalui akun Instagram pribadinya @indaraya, Selasa (14/9/2021).
Pada unggahan tersebut, Inda Raya menjelaskan kronologi terkonfirmasi positif Virus Corona. Bermula saat akan melakukan check up rahang ke dokter di Surabaya.
Lantaran wajib tes antigen sebelum memeriksakan diri ke dokter tersebut, Ia kemudian tes di Puskesmas Ngegong.
"Adhek Kakak emang beberapa hari ini semlenget, ganti2an. Ketika mereka sudah sembuh, gantilah saya...gpp, sakit apapun, biasanya seorang Ibu akan selalu bilang "sini sini biar sakitnya buat Mama semua, jangan anak2nya," tulis pada keterangan unggahannya.
Baca Juga: Masyarakat Pilih-Pilih Jenis Vaksin, Dinkes Bantul Ingatkan Semua Merek Vaksin Sama
Hasil tes antigen ternyata menunjukkan positif Covid-19.
Guna lebih memastikan, Ia melakukan tes PCR dan masih menunggu hasilnya.
"Didoakan oleh mbak2 petugas, semoga hasil PCR nya negatif. Mbak2 berdua ini luar biasa, nggak panik, malah ngajakin guyon2 dan terus memberi afirmasi positif," sambung dia.
Dikonfirmasi kabar tersebut, Wawali Kota Madiun ini meminta didokan segera sembuh.
"Aamiin.....segera sehat!!!!," ujarnya mengutip dari TIMES Indonesia jaringan Suara.com, Selasa.
Baca Juga: Tak Mau Jadi Klaster Covid-19, Disdik DKI Belum Mau Gelar PTM Setiap Hari
Inda menambahkan harus lebih banyak olah raga untuk mempercepat proses penyembuhan.
"Emang pertanda harus istirahat sejenak...harus banyakin berjemur, banyakin olahraga, minum vitamin, banyakin makan, banyakin ndrakor dan banyakin apapun yang meningkatkan imunitas," papar Inda.
Unggan tersebut mendapat baragam komentar warganet. Mayoritas memberi semangat dan mendoakan supaya cepat sehat seperti sedia kala.
"Semoga hasil PCR nya negatif, tapi apapun hasilnya you can through it... strong woman never give up. hush hush ndang pergi sakitnya, dijalani dengan happy, syukur, pokoknya aku," tulis warganet.
"Tetep semangat dan tetep happy.... biar imun naik terusss," sahut akun lainnya.
Berita Terkait
-
Chord dan Lirik Lagu Hymne Guru, Ternyata Ini Judul Aslinya
-
Siapa Mylian Jimenez? Pemain Keturunan Madiun Si Raja Tekel Suksesor Ivar Jenner 'Say Goodbye' ke Timnas Indonesia
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Viral Video Perundungan Pendukung Salah Satu Paslon Pilwali Kota Batu
-
Nahas, SMK Muhammadiyah Malang Rugi Rp35 Juta Akibat Kebakaran
-
HIPMI Kota Batu Pecah Kongsi di Pilwali Kota Batu, Anggota ke Gumelar-Rudi
-
BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Viral! Kisah Kiai di Malang Dibacok Begal Tak Terluka, Punya Ilmu Kebal?