SuaraMalang.id - Berikut informasi jadwal dan lokasi vaksinasi Covid-19 di Kota Malang dan Kabupaten Malang. Bagi kamu yang belum mendapat vaksin, ayo segera daftarkan diri.
Jangan lupa untuk mengecek sasaran dan syarat yang ditentukan.
Ini jadwal vaksinasi di Malang.
1. Info Program Tuntas Vaksin Desa Paskisaji
Baca Juga: 70 Persen Orang Dewasa di Eropa Sudah Divaksinasi Covid-19 Lengkap
Vaksinasi ini khusus warga Kecamatan Pakisaji
Tahap 2: 1250 dosis vaksin
Pelaksanaan: tanggal 8 September 2021
Lokasi: SD Negeri 1 Pakisaji
Alur pelaksanaan:
Baca Juga: Terlengkap! Ini Jadwal dan Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Semarang September 2021
-Pendaftaran dan verifikasi di halaman kantor desa Pakisaji
- Pngambilan nomor urut
- Pemanggilan nomor urut
- Vaksinasi
Info lebih lanjut bisa mengunjungi akun instagram @kecamatan_pakisaji
2. Info Vaksinasi Dosis 1 Yayasan Batu Rumah Kita
- Vaksinasi ini bisa untuk umum
- Tanggal: 2 September 2021
- Lokasi: Hotel Purnama Batu
- Pukul: 07.00 – 11.00 WIB
Jenis vaksin: Astrazeneca
kuota: 1000 orang
Syarat:
Mulai usia 17 tahun ke atas dan membawa KTP
Info pendaftaran bisa menghubungi CP Dila (082257060941)
3. Info Vaksinasi Dosis 1 Puskesmas Cisadea Kelurahan Purwantoro
Vaksinasi ini khusus warga ber-KTP / domisili Kelurahan Purwantoro
Pelaksanaan:
Sabtu, 18 September 2021
Pukul: 08.00- 13.00 WIB
Lokasi: Balai RW 21,Jalan Sulfat Agung I, Purwantoro
Syarat:
-Usia mulai 18 tahun ke atas (khusus warga Kelurahan Purwantoro)
-Pendaftaran bisa melalui RT,RW
- Fotocopy KTP
-Bagi yang memiliki kartu BPJS FK. 1 PKM Cisadea harap dibawa
4. Info Vaksinasi Dosis 1 Puskesmas Cisadea dan Kelurahan Blimbing Mbois Ilakes
- Vaksinasi ini khusus warga ber-KTP / domisili Kelurahan Blimbing
Pelaksanaan: Sabtu, 4 September 2021
Pukul: 08.00 – 13.00 WIB
Lokasi: Kelurahan Blimbing, Jalan Tenaga Utara No.1 Blimbing
Syarat:
-Fotocopy KTP
-Bagi yang memiliki kartu BPJS FK. 1 PKM Cisadea harap dibawa
-Pendaftaran bisa melalui RT,RW
Kuota: 700 peserta
5. Info Vaksinasi Dosis 1 Poliklinik RS BAPTIS BATU
- Vaksinasi ini khusus warga yang mempunyai KTP KOTA BATU & berusia 18 tahun ke atas
Pelaksanaan
1. Rabu, 1 September 2021 = 140 peserta
2. Kamis, 2 September 2021 = 210 peserta
3. Jumat, 3 September 2021 = 140 peserta
Jam: 08.00 - 12.00
Lokasi: Poliklinik RS BAPTIS BATU
Jenis vaksin: Moderna
Persyaratan
1. Peserta adalah WARGA NEGARA INDONESIA (WNI)
2. Peserta berusia >18 TAHUN.
3. Peserta wajib memiliki KTP KOTA BATU yang difotokopi sebanyak 1 lembar.
4. Peserta dinyatakan LOLOS SKRINING kesehatan
5. Peserta dinyatakan TIDAK POSITIF COVID-19 dalam 3 (tiga) bulan terakhir
6. Peserta yang memiliki penyakit kronis dimohon membawa SURAT KETERANGAN LAYAK vaksinasi COVID-19 dari Dokter Spesialis.
7. Peserta wajib memakai MASKER MEDIS saat datang divaksin.
8. Peserta wajib membawa BOLLPOINT sendiri
Link Pendaftaran
https://s.id/ayodaftarvaksin
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
6 Fakta Dokter di Malang Diduga Lecehkan Pasien, Kini Dinonaktifkan dari RS
-
Marak Dokter Cabuli Pasien Terbaru di RS Malang, Wamenkes Ogah Ampuni Pelaku: Cederai Sumpah Dokter!
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
Jemaah Haji Wajib Vaksinasi Meningitis dan PolioSebelum ke Tanah Suci, Kemenkes Ungkap Alasannya!
-
CEK FAKTA: Benarkah Flurona Virus Buatan Perusahaan Vaksin China?
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Inovasi dan Tradisi: Sinergi BRI dan Pengusaha Batik Tulis
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling