SuaraMalang.id - Kamu belum divaksin? Ayo segera ikut vaksin gratis. Sebab, Pemerintah Indonesia sedang menggencarkan program vaksinasi gratis bagi masyarakat.
Bahkan, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) tidak mematok syarat ketat untuk program vaksinasi Covid-19 ini. Kementerian menghapus surat domisili sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan vaksinasi. Hal itu dilakukan untuk mempercepat pelaksanaan vaksinasi.
Hal ini tidak lain untuk cepat mendapatkan herd immunity, sehingga Indonesia bisa segera bebas dari pandemi Covid-19.
Untuk itu akses mendapatkan vaksinasi bagi masyarakat Indonesia dipermudah.
Tidak perlu booking, daftar, apalagi inden. Cukup bawa identitas diri dan sambangi lokasi-lokasi vaksin berikut ini yang mudah dijangkau di Kota Malang.
Puskesmas Mojolangu
Jenis vaksin: Vaksin Sinovac
Jadwal:
Selasa (6/7/2021)
Baca Juga: Harga Oksigen di Kota Malang Jadi Mahal
Kamis (8/7/2021)
Senin (12/7/2021)
Pukul 08.00-11.00
Nomor antrian diambil pada hari-H
Jam 07.00 no antrian 1-75
Jam 09.00 no antrian 76-150
Berita Terkait
Terpopuler
- Pemain Terbaik Liga 2: Saya Siap Gantikan Ole Romeny!
- Pemain Arsenal Mengaku Terbuka Bela Timnas Indonesia
- 1 Detik Pascal Struijk Resmi Jadi WNI, Cetak Sejarah di Timnas Indonesia
- 4 Sedan Bekas Murah di Bawah Rp 30 Juta: Perawatan Mudah, Cocok untuk Anak Muda
- Pelatih Belanda Dukung Timnas Indonesia ke Piala Dunia: Kluivert Boleh Ambil Semua Pemain Saya
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Samsung di Bawah Rp 4 Juta, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Pegawai Kemenkeu Berkurang Hampir 1.000 Orang, Sri Mulyani: Dampak Digitalisasi!
-
Bos Garuda Blak-blakan Soal Dana Pembelian 50 Pesawat Boeing, Erick Thohir Disebut Setuju
-
Menko Airlangga Kumpulkan Para Pengusaha Usai Tarif Trump 19 Persen
-
Emiten Tekstil Indonesia Berguguran, Asia Pacific Fibers (POLY) Tutup Permanen Pabrik Karawang!
Terkini
-
Menyusuri Jejak Waktu: Rekomendasi Restoran Legendaris di Malang untuk Kumpul Keluarga
-
Transformasi Digital BRI: BRImo Bukan Sekadar Mobile Banking Biasa
-
5 Warung Lalapan di Malang dengan Sambal Super Pedas, Berani Coba?
-
Kinerja Cemerlang, AgenBRILink Bukukan Rp843 Triliun Transaksi dari 1,22 Juta Agen Aktif
-
Rekomendasi Lokasi Kost di Malang: Strategis, Dekat Kampus, dan Anti Ribet