SuaraMalang.id - Jumlah pasien Covid-19 terus bertambah pada hari pertama penerapan PPKM darurat di Kota Batu, Jawa Timur, Sabtu (3/7/2021). Dinas Kesehatan (Dinkes) Pemkot Batu mencatat bertambah 26 pasien terkonfirmasi positif.
Dinkes juga mencatat sejumlah 8 orang telah dinyatakan sembuh.
Melansir timesindonesia.co.id -- jejaring media suara.com, kasus baru ini sebagian berasal dari kontak erat keluarga pasien Covid-19. Kasus kumulatif di Kota Batu berjumlah 1689 orang, sementara jumlah kesembuhan kumulatif 1.455 orang.
Sedangkan jumlah kematian kumulatif 150 orang. Lalu jumlah kasus aktif 83 orang.
Baca Juga: Sanksi Menanti Camat yang Tak Serius Melaksanakan PPKM Darurat di Kabupaten Malang
Sementara, zona kuning dilaporkan ada 59 RT. Sedangkan zona hijau ada sebanyak 1.079 RT.
Jumlah BOR atau keterisian tempat tidur ICU RS rujukan telah mencapai 100 persen. Sedangkan keterisian shelter isolasi Kota Batu 100 pasien dari 156 bed tersedia. Sementara jumlah penerimaan vaksin Covid-19 telah mencapai 61.140 dosis.
"Berdasarkan status resiko wilayah Kota Batu sesuai indikator BLC Zona Oranye atau resiko sedang," ujar Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kota Batu, Onny Ardianto.
Namun berdasarkan status resiko wilayah berdasarkan BOR, Kota Batu masuk Zona Merah Covid-19atau resiko tinggi.
Baca Juga: Wali Kota Malang Minta Warga Patuh, Agar Tak Ada PPKM Darurat Jilid 2
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
-
Dharma Pongrekun Sebut Penyebab Tanah Abang Sepi Akibat Pandemi Covid-19
-
Kawal Masyarakat Indonesia Selama Pandemi Covid-19, 10 Tahun Jokowi Catat Kemajuan Pesat Bidang Telemedicine
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
-
Garda Prabowo Dukung Andi Harun di Samarinda, Pilih Isran Noor di Pilgub Kaltim, Bukan Rudy Mas'ud
Terkini
-
Trauma PSS Sleman, Arema FC Pantang Remehkan Madura United
-
Polisi Buru Pencuri Ban Serep di Klojen, Imbau Warga Pasang Pengaman Tambahan
-
Joel Cornelli Ramu Strategi Khusus, Arema FC Matangkan Persiapan di Kaki Gunung Semeru
-
Miris! Jembatan Pasar Gadang Jadi Lautan Sampah, DLH Malang Kewalahan?
-
Angin Kencang Terjang Malang, 7 Rumah Rusak, Warga Mengungsi