SuaraMalang.id - Muncul klaster baru penularan Covid-19 di Kota Malang. Klaster ini menyerang kawasan permukiman di Jalan Jaksa Agung Suprapto Gang III, Kelurahan Rampal Celaket, Kota Malang, Jawa Timur. Tercatat ada 29 warga positif Covid-19.
Ketua RW setempat, Suhendro Basuki mengatakan, kasus puluhan warganya terpapar virus itu diduga berasal dari aktivitas takziah beberapa warga ke pasangan suami istri (pasutri) yang meninggal positif Covid-19.
"Yang meninggal ada penyakit menular ada hipertensi ada gula. Yang meninggal itu ada dua. Yang terakhir itu istrinya positif Covid-19," katanya, Senin (21/6/2021).
Suhendro melanjutkan, warga diduga tertular Covid-19 tidak berbarengan
Baca Juga: Jangan Lengah! Kasus Baru Covid-19 di Kota Malang Merangkak Naik
"Bertahap satu-satu hingga ada 29 orang. Awalnya 9 orang lalu jadi 29 dan mereka yang terpapar itu berada di 9 rumah atau KK," sambungnya.
Sementara itu, Suhendro mengaku telah melakukan kebijakan menutup akses ke kampung Jalan JA Suprapto Gang III alias lockdown.
"Kami lakukan penyemprotan dan strelisiasi lockdown kita sarankan untuk warga tidak beraktivitas di luar," tutur dia
Terpisah Analis Perencana Evaluasi dan Pelaporan Sub Bagian Penyusunan Program Sekretariat BPBD Kota Malang, Cornelia Sylvia Ayoe menjelaskan, Senin (21/6/2021) di sepanjang kampung tersebut dilakukan penyemprotan disinfektan.
"Ya kami siapkan tiga jerigen. Satu jerigen ini sampai 20 liter karena ini kami semprot dari RT 1 sampai RT 9," tutup dia
Baca Juga: Catat, Ini 10 Universitas Swasta Terbaik di Kota Malang
Kontributor : Bob Bimantara Leander
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Persiapan Matang, KPU Kota Malang Gelar Simulasi untuk Kelancaran Pilkada
-
Sultan Andara vs Crazy Rich Malang, Adab Raffi Ahmad ke Rumah Rp60 M Momo Geisha Jadi Omongan
-
Darurat Polusi Udara! Punjab Pakistan Lockdown, Sekolah dan Aktivitas Luar Ruangan Dilarang
-
Suami Momo Geisha Ternyata Bos Besar, Pantas Enteng Hadiahkan Lapangan Futsal Berstandar FIFA
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Pernyataan Penuh Arti: Mas Gum Sampaikan Maaf di Debat Terakhir, Apa Maksudnya?
-
Kris Dayanti-Kresna Dewanata Tawarkan Program Pembangunan Hijau
-
Firhando Gumelar-Rudi Sampaikan 4 Jurus Jitu Selesaikan Masalah di Kota Batu
-
Pengangguran Jadi Masalah di Kota Batu, Cawali Nurochman Siapkan Strategi Khusus
-
Firhando Gumelar Bertemu Tokoh Katolik Kota Batu: Kami Ingin Jadi Wali Kota Semua Umat Beragama