SuaraMalang.id - Kamu sudah pernah berkunjung ke Bondowoso? Salah satu kabupaten di Jawa Timur ini ternyata memiliki banyak opsi tempat wisata alam yang mempesona lho!
Bahkan, wisata alam di sana tidak kalah menarik dengan yang ada di Banyuwangi dan Malang. Kekayaan pesona alam yang istimewa berbentuk perbukitan, air terjun hingga mata air yang rupawan membuat Bondowoso layak masuk dalam destinasi utama untuk dikunjungi kala menjelajah Jawa Timur.
Berikut 10 rekomendasi wisata alam di Bondowoso dirangkum dari berbagai sumber:
Tidak sedikit yang menyebut kawasan wisata Kawah Ijen masuk wilayah Banyuwangi. Namun faktanya Gunung Ijen, dan juga kawahnya, berada di perbatasan antara Bondowoso dan Banyuwangi. Terlepas dari itu, pesona alam yang ditawarkan Kawah Ijen memang tidak boleh dilewatkan siapapun, termasuk kamu yang tertarik mengunjungi tempat wisata di Bondowoso dalam waktu dekat.
Banyak hal menarik yang bisa dinikmati di Kawah Ijen, mulai dari fenomena Blue Fire hingga sunrise point.
Pada Maret 2016 lalu, Unesco menetapkan Gunung Ijen sebagai cagar biosfer. Tak heran jika kawah Ijen kemudian kian mendunia dan mendatangkan lebih banyak wisatawan mancanegara.
Kawasan Kawah Ijen sendiri masuk dalam wilayah Cagar Alam Taman Wisata Ijen dengan luas 2.560 hektar, termasuk hutan wisata seluas 92 hektar.
Lokasi: Puncak Gunung Ijen, Kecamatan Licin, Kabupaten Banyuwangi dan Kecamatan Klobang, Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur
Baca Juga: Waspada Kemunculan Kasus Penyakit Leptospirosis di Kabupaten Bondowoso
Air Terjun Tancak Kembar Pakem
Percaya atau tidak, air terjun ini konon bisa membuat pengunjungnya awet muda jika mandi di bawahnya. Namun, jika melihat rute yang ditempuh untuk sampai ke lokasi, memang dibutuhkan jiwa dan tenaga seperti anak muda karena medan yang cukup berat. Meski begitu, dijamin kamu akan dibuat terpesona karena keindahannya.
Lokasi: Andungsari, Pakem, Bondowoso, Jawa Timur
Puncak Piramid
Salah satu tempat wisata di Bondowoso yang tidak boleh dilewatkan adalah Puncak Piramid. Mengunjungi wisata ini akan memberikan kepuasan tersendiri. Dari titik ini, kamu bisa menyaksikan bentang alam Bondowoso yang luar biasa.
Lokasi: Renggano, Curahpoh, Curah Dami, Bondowoso, Jawa Timur
Berita Terkait
-
Waspada Kemunculan Kasus Penyakit Leptospirosis di Kabupaten Bondowoso
-
Ragam Seni Budaya yang Masih Lestari di Kabupaten Bondowoso
-
Warga Bondowoso Diminta Taati Prokes Setelah Muncul Klaster Hajatan
-
Lockdown Satu RT di Kabupaten Bondowoso, 14 Warga Terpapar Covid-19 Usai Pesta Hajatan
-
Gagal Berangkat Tahun Ini, Sejumlah Jemaah Calhaj di Bondowoso Tarik Ongkos Haji
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Arema FC vs Persik Kediri Jadi Laga Penentuan, Marcos Santos: Harus Menang!
-
Kasus Super Flu Kota Malang Diklaim Terkendali, Seluruh Pasien Sembuh!
-
Wakil Wali Kota Batu Bongkar Teknik Rahasia Komunikasi Politik Dasco
-
Malang Target 3,4 Juta Kunjungan Wisata Selama 2026, Ini Alasannya
-
Konflik Dualisme Yayasan SMK Turen Malang Memuncak, Ribuan Siswa Terpaksa Tak Sekolah