SuaraMalang.id - Gus Miftah mendukung langkah pemerintah terkait larangan mudik lebaran 2021 ini. Supaya kasus penularan Covid-19 dapat dicegah secara maksimal.
Namun, pemilik nama lengkap Miftah Maulana Habiburrahman ini memberikan catatan khusus supaya tujuan larangan mudik berjalan efektif. Pemerintah harus bertindak tegas dan tidak ambigu dalam menerapkan kebijakan.
"Saya mendukung dengan adanya aturan larangan mudik. Tapi ya harus tegas, jangan ambigu. Sekarang gak boleh mudik, ya seharusnya wisata dan melancong itu juga gak boleh," katanya dikutip dari TIMES Indonesia jaringan Suara.com.
Dicontohkannya kasus Covid-19 di India yang melonjak drastis hingga disebut 'tsunami Covid-19'. Hal itu terjadi, menurutnya, karena pemerintah setempat lengah, khususnya saat acara keagamaan ritual budaya di Sungai Gangga. Akibatnya, penularan Covid-19 terjadi secara besar-besaran.
Baca Juga: Mimpi Basah Saat Puasa Ramadhan, Gus Miftah: Itu Anugrah
"Contoh di India itu budaya di Sungai Gangga masih tergelar, lalu sekarang bisa dilihatkan gimana? Jadi pemerintah itu ya harus tegas, masyarakat di rumah saja semua tanpa terkecuali," ungkapnya.
Gus Miftah menjelaskan alasan mendukung aturan pemerintah terkait larangan mudik di masa Lebaran 2021.
"Setelah saya lihat dan analisa, ternyata setiap liburan itu kenaikan angka positif Covid-19 itu meningkat tajam sekali. Jadi saya mendukung dengan kritik tadi, yakni pemerintah harus tegas dan menyeluruh," ucapnya.
Berita Terkait
-
Selain Raffi Ahmad, Gus Miftah hingga Giring Ganesha Belum Laporkan Harta Kekayaan ke KPK
-
Ngaku Tolak Tawaran Menteri dari Prabowo karena Ogah Potong Rambut, Gus Miftah Disindir Netizen: Munafik!
-
Respons Gus Kautsar Usai Gus Miftah Dilantik Jadi Utusan Khusus Presiden: Ada Harapan...
-
Gus Miftah Ditunjuk Jadi Utusan Khusus Kerukunan Beragama, Netizen: ke Istrinya Saja Kasar
-
Raffi Ahmad hingga Gus Miftah Dilantik Jadi Utusan Khusus Presiden, PDIP Ungkit Dokter Terawan yang Gagal
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Viral! Akibat Parkir Sembarangan, Mobil di Malang Digantungi Sampah oleh Warga
-
Getok Tarif Masuk Pantai Selok Rp70 Ribu, 2 Pria di Malang Terancam Penjara
-
Pernyataan Penuh Arti: Mas Gum Sampaikan Maaf di Debat Terakhir, Apa Maksudnya?
-
Kris Dayanti-Kresna Dewanata Tawarkan Program Pembangunan Hijau
-
Firhando Gumelar-Rudi Sampaikan 4 Jurus Jitu Selesaikan Masalah di Kota Batu