SuaraMalang.id - Cerita menarik hadir dalam hari pertama pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) di Kota Malang, Senin (19/4/2021). Sebab, ada satu siswa mengaku terpaksa masuk.
Siswa tersebut adalah Dozer siswa kelas 8 SMPN 6 Malang. Dozer mengaku lebih nyaman belajar di rumah secara daring daripada PTM.
Hal itu dikatakannya saat Wali Kota Malang, Sutiaji memantau pelaksanaan hari pertama PTM di SMPN 6 Malang, Senin (19/4/2022).
"Lebih nyaman di rumah," kata Dozer saat ditanya Sutiaji terkait apakah senang bisa tatap muka.
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Kota Malang Sabtu 18 April 2021
Dozer menjelaskan, lebih nyaman belajar di rumah karena bisa sambil main gim.
"Karena lebih santai saja," tutur dia.
Sontak jawaban menohok siswa asal Kelurahan Kasin itu membuat Sutiaji berang. Sutiaji menyuruh Dozer besok untuk tidak melakukan PTM lagi dan belajar di rumah.
"Belajar di rumah saja besok. Harus jujur antara hati dan lisan. Anaknya gak mau masuk lebih suka daring. Gak boleh di sini guyonan," kata dia.
Sutiaji pun menanyakan sekali lagi seluruh siswa kelas 8 yang mengikuti mata pelajaran Bahasa Daerah. Dari belasan siswa, hanya Dozer yang tidak mengangkat tangan saat ditanya apakah senang PTM lagi atau tidak.
Baca Juga: Larangan Mudik Lebaran 2021, Ini 3 Titik Penyekatan Jalan di Kota Malang
"Ayo siapa yang setuju PTM dan kangen ketemu gurunya?" tanya Sutiaji disertai angkat tangan dari seluruh siswa kecuali Dozer.
Berita Terkait
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
Picu 'Bencana' di Malang, Ini Aturan Penerbangan Balon Udara dan Sanksi Bagi yang Melanggar
-
7 Tempat Wisata di Malang, Liburan Seru Sambil Menikmati Udara Sejuk
-
Liburan Anti Bosan di Malang Skyland: Panduan Lengkap Harga Tiket dan Aktivitas
-
BRI Tebar Kebaikan di Bulan Suci, Ribuan Sembako Disalurkan & Pemudik Dimudahkan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa