Ratusan Sapi Terinfeksi! Pasar Hewan di Trenggalek Ditutup

Langkah ini diambil untuk mencegah penyebaran lebih lanjut penyakit mulut dan kuku (PMK) yang telah mewabah di Jawa Timur.

Bernadette Sariyem
Selasa, 14 Januari 2025 | 19:37 WIB
Ratusan Sapi Terinfeksi! Pasar Hewan di Trenggalek Ditutup
Ilustrasi penyakit mulut dan kuku.
  • 24 ekor masih dalam proses pemulihan
  • 5 ekor dipotong paksa
  • 11 ekor mati
  • 11 ekor dijual oleh pemiliknya

Penutupan pasar hewan diharapkan dapat memperlambat penyebaran PMK di Kabupaten Trenggalek. Pemerintah juga terus memantau situasi untuk menentukan langkah lebih lanjut, termasuk kemungkinan pembukaan kembali pasar setelah kasus PMK terkendali.

Kontributor : Elizabeth Yati

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini