Wawan menerangkan, penumpang di dalam mobil tersebut adalah rombongan keluarga asal Malang yang baru saja menghadiri acara keluarga di Surabaya.
"Mobil berasal dari Malang yang hendak pulang setelah menghadiri acara keluarga di Surabaya. Saat ini mereka sudah diantarkan petugas ke rumahnya," katanya menambahkan.