DPR RI Setujui RUU Perlindungan Data Pribadi Jadi Undang-undang

Proses panjang pembahasan Rancangan Undang-undang (RUU) Perlindungan Data Pribadi (PDP) akhirnya berakhir.

Muhammad Taufiq
Selasa, 20 September 2022 | 16:04 WIB
DPR RI Setujui RUU Perlindungan Data Pribadi Jadi Undang-undang
Ilustrasi sidang paripurna DPR [suara.com/Kurniawan Mas'ud]

"Selama dua tahun lebih Komisi I DPR berusaha keras melakukan pembahasan intensif dan berhasil menyepakati aspek-aspek substantif atas RUU PDP," ungkapnya.

Selaku pimpinan Komisi I DPR RI, ia menyampaikan terima kasih kepada pimpinan dan anggota DPR, pimpinan fraksi dan pemerintah yang diwakili oleh Menkominfo, Mendagri dan Menkumham, akademisi dan kalangan pers atas seluruh perhatian, masukan dan publikasi yang diberikan selama proses pembahasan berlangsung. ANTARA

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini