Buntut Pasar Hewan Gondanglegi Malang Ditutup, Warga Pilih Berjualan di Tepi Jalan

Salah satu pedagang sapi, Haji Samsul Gendut menjelaskan, dia nekat menjual sapi di pinggir jalan karena penutupan pasar.

Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Jum'at, 20 Mei 2022 | 15:13 WIB
Buntut Pasar Hewan Gondanglegi Malang Ditutup, Warga Pilih Berjualan di Tepi Jalan
Warga berjualan sapi di pinggir jalan Gondanglegi Kabupaten Malang, Jumat (20/5/2022). [Suara.com/Bob Bimantara Leander]

Dia pun meminta agar Pemkab Malang untuk memberikan solusi. Solusi menururnya hanya satu, yakni pembukaan pasar hewan ternak.

"Kami cuma ingin di pasar dibuka biar bisa kerja lagi," ujar pedagang Kecamatan Gondanglegi.

Pedagang lainnya, Edi Slamet malah mengaku tidak menjual sapinya meskipun beberapa temannya menjual di pinggir jalan.

"Ya jalanan nanti ketabrak ya gak usah sekalian. Wes gak jual apa-apa ini saya," tutupnya.

Baca Juga:Virus PMK Belum Menular ke Manusia, Dokter Hewan di Bantul Beri Penjelasan Ini untuk Antisipasinya

Kontributor : Bob Bimantara Leander

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini