Pencuri Kotak Amal di Malang Pilih Menyerahkan Diri ke Polisi Gegara Aksinya Terekam CCTV dan Viral
Keputusannya mendatangi aparat itu dilakukan lantaran aksinya terekam kamera CCTV hingga viral di media sosial. MF merasa takut dan menyerahkan diri.
Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Jum'at, 08 April 2022 | 20:33 WIB
Sementara itu, Kapolsek Kedungkandang, Kompol Yusuf Suryadi membenarkan bahwa MFS telah menyerahkan diri ke polisi.
"Iya benar ini masih dimintai keterangan," tutupnya.
Kontributor : Bob Bimantara Leander
Baca Juga:Malang Terendam Banjir, Warganet Salahkan Wali Kota yang Hanya Urusi MiChat