Buat Para Ortu, Ini 4 Cara Atasi Masalah Obesitas Pada Anak, Nomor Dua Penting Banget

Masalah obesitas pada anak bisa saja menimbulkan persoalan kesehatan serius. Oleh sebab itu, para orangtua harus menyadari pentingnya menjaga agar tumbuh kembang anak tetap id

Muhammad Taufiq
Rabu, 16 Maret 2022 | 09:30 WIB
Buat Para Ortu, Ini 4 Cara Atasi Masalah Obesitas Pada Anak, Nomor Dua Penting Banget
Ilustrasi anak obesitas. (Elements Envato)

Ada banyak produk makanan serta minuman yang diklaim sehat, padahal tinggi lemak, gula, dan garam yang justru bisa bahaya bagi kesehatan.

Anda, para orang tua harus tahu bahwa minuman jus buah dalam kemasan yang diklaim sehat nyatanya tinggi gula, bahkan bisa mencapai 2 sendok makan. Tingginya gula ini akan menyebabkan obesitas pada anak, sehingga harus Anda hindari bahkan sama sekali tidak diberikan pada anak.

Cek informasi kandungan gizi di label produk makanan dan minuman yang Anda dan keluarga konsumsi. Jangan lupa untuk membaca label pada makanan.

3. Pantau paparan anak terhadap promosi dan pemasaran produk makanan dan minuman yang tidak sehat

Baca Juga:Dirawat di Rumah Sakit, Rafka Adi Putra, Bocah Obesitas Berat Asal Babelan Ngamuk Minta Pulang

Banyak produk makanan tidak sehat menyasar anak-anak dan remaja, dibuat dengan kemasan yang menarik, dan iklan yang menampilkan tokoh kartun atau figur publik di televisi atau media sosial. Bantu anak memahami bahaya dari produk-produk itu.

4. Pilih makanan sehat yang mudah disiapkan dan terjangkau

Ada beragam pilihan menu makanan lokal yang bergizi, terjangkau, dan mudah disiapkan. Anda harus paham akan hal itu karena yang utama kandungannya bukan harganya.

Itulah beberapa hal yang wajib dicatat oleh para orang tua agar anaknya tidak obesitas.

Baca Juga:Rafka Adi Putra, Bocah 11 Tahun dari Babelan Punya Berat Badan 100 Kilogram Lebih, Keluarga Hanya Bisa Pasrah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini