Dituding Ada Jual Beli Jabatan, Begini Respon Bupati Jember Hendy Siswanto

Bupati Jember Hendy Siswanto buka suara terkait aksi puluhan orang mengaku pendukungnya demo menagih janji kampanye.

Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Sabtu, 02 Oktober 2021 | 06:00 WIB
Dituding Ada Jual Beli Jabatan, Begini Respon Bupati Jember Hendy Siswanto
Bupati Jember Hendy Siswanto. [tangkapan layar Instagram/@pemkabjember]

“Tentunya kita harus introspeksi diri. Kayak saya dikoreksi, tidak apa-apa dikoreksi siapapun, karena memang kurang. Tidak ada yang sempurna,” kata Hendy.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini