Bupati Jember Bakal Bentuk Klub Baru Jika Yayasan Persid Emoh Dirombak Total

Warning ini disampaikan oleh Bupati Jember Hendy Siswanto.

Muhammad Taufiq
Senin, 07 Juni 2021 | 08:28 WIB
Bupati Jember Bakal Bentuk Klub Baru Jika Yayasan Persid Emoh Dirombak Total
Bupati Jember Hendy Siswanto komentari warganya yang terpapar virus corona jenis baru [Foto: Suaraindonesia]

Yayasan Persid Jember diberi tenggat waktu 13 Juni untuk memberikan kesepakatan perombakan total. "Tidak boleh lama-lama, sebab Juli sudah di depan mata. Memang harus dirembuk, tapi jangan lama-lama. Kalau satu minggu tidak ada kabar, kami akan dirikan sendiri. Pemkab akan dirikan tim sendiri," kata Hendy.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini