SuaraMalang.id - Fitur Accessibility pada perangkat smartphone adalah fitur yang penting untuk seseorang yang memiliki keterbatasan fisik atau sensorik agar dapat menggunakan ponsel dengan mudah. Fitur ini memberikan kemudahan seperti text-to-speech, pembesaran tampilan, dan perintah suara untuk membantu pengoperasian perangkat.
Contohnya, banyak pengguna yang menggunakan perintah suara seperti "Hai Google" atau "Alexa, naikkan volume" setiap hari tanpa menyadari manfaatnya.
Meskipun dirancang untuk penyandang disabilitas, fitur aksesibilitas ini juga bermanfaat untuk semua orang, terutama dalam situasi tertentu seperti saat membaca teks kecil atau mengoperasikan ponsel tanpa menyentuh layar.
Namun, ada kalanya fitur aksesibilitas ini perlu dinonaktifkan, terutama untuk alasan keamanan atau kenyamanan pribadi. Misalnya, pada aplikasi keuangan seperti mobile banking BRImo yang memerlukan pengaturan aksesibilitas yang lebih ketat agar tidak menjadi celah bagi potensi penyalahgunaan data.
Baca Juga: BRI Memperkenalkan Fitur Tabungan Emas Digital di BRImo untuk Akses Investasi
Keterkaitan Fitur Aksesibilitas dengan Keamanan BRImo
Di dalam dunia perbankan digital, keamanan adalah hal yang tidak bisa ditawar. Aplikasi mobile banking seperti BRImo mengandalkan sistem keamanan canggih untuk melindungi data dan transaksi pengguna.
Namun, fitur aksesibilitas yang tidak diatur dengan baik dapat menjadi celah bagi pelaku kejahatan siber, seperti Social Engineering, untuk mencuri data pribadi.
Tidak heran, BRI memberikan perhatian ekstra terhadap pengaturan fitur Accessibility pada perangkat pengguna BRImo.
Dengan memastikan fitur ini hanya aktif untuk aplikasi yang aman dan diperlukan, Anda dapat menjaga data dan transaksi perbankan Anda tetap terlindungi. Mengetahui dan memahami cara mengelola pengaturan ini menjadi langkah penting bagi setiap pengguna BRImo.
Tips Penting: Cara Mengatur Fitur Aksesibilitas BRImo
BRImo memberikan panduan lengkap bagi pengguna untuk menyesuaikan fitur aksesibilitas sesuai kebutuhan. Berikut langkah-langkahnya berdasarkan jenis perangkat yang Anda gunakan sudah Suara.com rangkum:
Baca Juga: Cara Beli Voucher Game MLBB di BRImo Gampang Banget, Cek di Sini!
Cara Non-Aktifkan Aksesibilitas di Samsung
Berita Terkait
-
Bojan Hodak Amati Kekuatan PSS Sleman, Persib Bandung Punya Kans Menang?
-
Arema FC Gigit Jari di Markas Sendiri, Madura United Jauhi Jurang Degradasi
-
Malut United Mendadak Jadi Kuda Hitam di BRI Liga 1
-
Rahasia Malut United Sikat Dewa United, Imran Nahumarury: Ini untuk Orang Maluku
-
Lowongan Kerja BRI Terbaru, Lokasi Palembang Hingga Pekanbaru
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Hanya Ada 4 Jalur Penerimaan Murid Baru Tahun Ajaran 2025/2026
-
Dari Lahan Tidur Jadi Ladang Cuan: Kisah Inspiratif Wanita Surabaya dengan BRInita BRI
-
Jangan Ketinggalan!Hari Ini, BRI Setor Dividen Rp31,4 Triliun ke Rekening Investor
-
BRI dan Mimpi UMKM: Berikut Kisah Waroeng Tani dari Modal KUR hingga Jadi Kebanggaan Keluarga
-
Laga Arema FC Vs Madura United Juga Dipindahkan ke Bali