SuaraMalang.id - Beredar video kawasan lautan pasir Bromo banjir. Muncul sungai-sungai kecil dengan aliran air bak sungai yang cukup deras.
Usut punya usut, aliran air tersebut muncul usai kawasan Bromo diguyur hujan pada Sabtu (9/11/24).
Munculnya aliran dan genangan air tersebut viral salah satunya dibagikan akun Instagram @malangraya_info.
Dalam video yang diunggah akun tersebut terlihat air mengalir cukup deras. Genangan air cukup tinggi juga terlihat di kawasan sekitaran Bukit Batok Widodaren.
Aliran air yang menggenangi kawasan itu memang sering terjadi, terutama saat hujan deras menggenai kawasan Bromo.
Viralnya kawasan Bromo yang muncul sungai-sungai kecil mendapat banyak tanggapan dari warganet. Komentar lucu menyertai unggahan tersebut.
"wahana baru," tulis @rsta******.
"Ga kebayang sederas apa tu hujan smpe bs banjir," komentar @prima*********.
"Oh pantesan harga tiket naek ada wahana arung jeramnya sekarang," tulis @alfan*****.
Baca Juga: BMKG Prediksi Hujan, BPBD Malang Petakan 17 Titik Rawan Banjir dan Longsor
"Inikah kmrin hebah tiket naik.. ada wahana baru.. apa ada acara pertunjukan juga ntr lagi," komentar @fachr******.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Kapan Operasi Zebra Semeru 2025? Ini Penjelasan Polres Malang
-
BRI Cetak Pertumbuhan Positif Berkat Fokus pada Pemberdayaan UMKM
-
Kasus Bullying di Sukun Gegerkan Publik, Pemkot Malang Turun Tangan!
-
BRI Hadirkan Layanan di 80% Desa Lewat AgenBRILink, Dukung Ekonomi Kerakyatan Sampai Wilayah 3T
-
Polresta Malang Kota Selidiki Kasus Perundungan Anak di Jalur Pemakaman, Video Viral di Medsos