SuaraMalang.id - Kebutuhan masyarakat Indonesia untuk transfer ke luar negeri semakin meningkat. Hal ini karena banyaknya masyarakat Indonesia yang tengah bekerja atau menempuh pendidikan di berbagai negara.
Dilansir dari CNBC Indonesia, data dari UNESCO pada Februari 2024 menunjukan Indonesia menduduki peringkat kedua dalam lingkup negara-negara ASEAN dengan jumlah mahasiswa belajar di luar negeri terbanyak. Mahasiswa Indonesia yang saat ini sedang menempuh pendidikan di luar negeri berjumlah 59.224 orang.
Bila melihat data tersebut, tentu transaksi ke luar negeri khususnya transfer menjadi hal yang wajar, karena adanya kebutuhan para mahasiswa di luar negeri untuk biaya administrasi perkuliahan hingga kebutuhan sehari-hari.
Oleh karena itu BRImo menyediakan fitur transfer internasional yang dapat memudahkan nasabah untuk mengirimkan uang ke luar negeri. Kabar baiknya, BRImo pun memberikan promo Racing Transfer Internasional!
Baca Juga: Pebisnis dan Traveler Wajib Punya Debit BRI Contactless, Ini 6 Manfaatnya!
Dengan promo ini, setiap Anda meningkatkan transaksi transfer internasional melalui jalur Western Union di BRImo, Anda meraih kesempatan untuk memenangkan hadiah menarik setiap bulannya.
Program ini berlangsung dari November 2024 hingga April 2025. Setiap bulannya, nasabah yang melakukan transaksi Transfer Internasional terbanyak melalui Western Union di BRImo akan mendapatkan berbagai hadiah menarik.
Adapun syarat dan ketentuannya adalah sebagai berikut.
* Program terbuka bagi seluruh nasabah BRI pengguna BRImo fitur Transfer Internasional yang terus meningkatkan transaksi Outgoing Remittance melalui BRImo menggunakan jalur pengiriman (channel) Western Union
* Penentuan pemenang mengacu pada jumlah transaksi Transfer Internasional melalui jalur Western Union di BRImo terbanyak setiap bulannya.
* Apabila terdapat nasabah dengan jumlah transaksi yang sama, maka urutan peringkat ditentukan berdasarkan nominal / volume transaksinya.
Baca Juga: Ayo Ambil Emas Batang di BRImo FSTVL Playzone, Seru Banget!
* Satu nasabah hanya berhak mendapatkan satu hadiah selama periode program.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
LinkUMKM BRI Dorong UMKM Naik Kelas, Kisah Sukses 'Sesegeritu' Jadi Bukti Nyata
-
Mengatasi Lupa Username BRImo Tanpe Perlu ke Kantor Bank
-
Cara Kirim Barang Lewat Pos Indonesia via Aplikasi BRImo
-
Kinerja Mentereng, BRI Buktikan Diri Jadi Bank Tangguh di Era Ketidakpastian!
-
Cek Posisi Karyawan Usai Lulus MT BRI, Syaratnya Mudah!
Terpopuler
- BREAKING NEWS: Mahasiswa PPDGS FKG Unhas Ditemukan Tak Bernyawa di Rumah Kontrakan
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- PSSI Pertimbangkan Tambah Pemain Keturunan Buntut Kasus Kevin Diks dan Dean James
- Breaking News! Laga Timnas Indonesia vs China Tak Tayang di TV
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
Pemain Incaran Manchester City Kirim Ucapan Spesial ke Ibu Eliano Reijnders
-
GoTo Malu-malu Dilamar Grab, Mahar Sampai Rp115 Triliun?
-
Prediksi Negara Tetangga: Timnas Indonesia Dikalahkan China
-
5 Rekomendasi Tablet Murah Terbaik 2025, Penunjang Belajar hingga Urusan Kerja
-
Dear PSSI Masalah Wasit Lagi Nih! Persib Kirim Surat Protes Keras
Terkini
-
Kembali Main di Stadion Kanjuruhan, Segini Harga Tiket Arema FC Vs Persik Kediri
-
Program BRI Peduli Hadir untuk Wujudkan Terbentuknya SDM Unggul dan Berdaya Saing
-
BRI Dukung Liga Kompas U-14 2024/2025 sebagai Bentuk Komitmen Pengembangan Sepak Bola Indonesia
-
Viral Ricuh Imbas Antrean Panjang Scan Tiket Bromo, TNBTS Angkat Bicara
-
BRI Pacu Pertumbuhan Ekonomi Mikro Lewat Kredit Rp632,22 Triliun