SuaraMalang.id - Gaya hidup hustle culture yang selalu sibuk seolah tak pernah lepas dari para pekerja. Mulai dari hari Senin bahkan hingga hari Minggu, ada saja pekerjaan atau jadwal yang perlu dilakukan.
Ada berbagai alasan orang menerapkan hustle culture. Mulai dari ingin mengembangkan karier, menambah penghasilan, atau sekadar cinta pada pekerjaannya. Saat menerapkan gaya hidup ini, seseorang menjadikan pekerjaan sebagai prioritas utama.
Namun di sisi lain, aktivitas sehari-hari yang terlalu padat sering kali membuat banyak orang kesulitan membagi fokus antara pekerjaan dan urusan pribadi. Jangankan untuk hang out bersama teman, membayar tagihan bulanan saja kadang terlupakan. Terlewat bayar tagihan tentunya merugikan karena bisa membuatmu harus membayar denda kemudian.
Apakah kamu juga begitu?
Nah, sekarang permasalahan tersebut bisa teratasi dengan mudah melalui fitur baru di mobile banking BRImo yaitu fitur Tagihan Terjadwal. Lewat fitur ini, kamu bisa menjadwalkan pembayaran tagihan listrik bulanan sehingga tidak perlu khawatir terlewat bayar karena sibuk dengan urusan pekerjaan.
Kamu bisa atur sendiri jadwal pembayaran tagihan bulanan, lalu pilih bayar otomatis. Nantinya, tagihan listrik bulanan akan otomatis terbayar melalui rekeningmu.
Biar lebih jelas, yuk, simak langkah-langkahnya!
1. Login BRImo, pilih fitur ‘Tagihan” dan pilih menu “Listrik”
2. Klik “Tambah Transaksi Baru” dan pilih “Tagihan Listrik”
3. Masukkan ID Pelanggan kemudian aktifkan fitur “Jadwalkan Tagihan Ini”, lalu klik “Bayar Otomatis”
4. Atur periode penjadwalan, lalu klik “Simpan”
5. Pastikan data sudah benar, lalu klik “Konfirmasi” dan masukkan PIN
6. Penjadwalan tagihan berhasil dibuat
Mudah, bukan? Masih banyak fitur BRImo yang bisa kamu manfaatkan karena #BRImoMudahSerbaBisa. Yuk, download BRImo di Google Play Store, App Store, dan Huawei AppGallery sekarang dan bersiaplah buat hidup makin mudah!
Baca Juga: Duel Maut Minim Gol: Arema FC vs Bali United, Siapkah Lini Depan Mereka?
Berita Terkait
-
Program Eksklusif, BRI Hadirkan BRImo FSTVL 2024
-
Pemain Arema FC Beri Bocoran Soal Strategi Lawan PSIS Semarang
-
Desa BRILiaN Jadi Upaya BRI untuk Formalisasi UMKM
-
Dominasi Arema FC atas PSS Sleman: Sejarah Panjang Gol dan Kemenangan
-
PSS Sleman Hadapi Arema FC dengan Catatan Belum Menang di Liga 1 2024-2025
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Arema FC vs Persik Kediri Jadi Laga Penentuan, Marcos Santos: Harus Menang!
-
Kasus Super Flu Kota Malang Diklaim Terkendali, Seluruh Pasien Sembuh!
-
Wakil Wali Kota Batu Bongkar Teknik Rahasia Komunikasi Politik Dasco
-
Malang Target 3,4 Juta Kunjungan Wisata Selama 2026, Ini Alasannya
-
Konflik Dualisme Yayasan SMK Turen Malang Memuncak, Ribuan Siswa Terpaksa Tak Sekolah